Categories: All News

Terlalu Superior Tidak bagus ..??

Di ajang balap baik F1 atau MotoGP… jika satu tim pabrikan atau satu rider saja yang menang berturut-turut selama beberapa seri dampaknya apa..? boring…? karena bisa ditebak dan gak ada lawan… sebuah kerugian bagi pihak penyelenggara… kalau bagi fans yang menang sih justru lebih senang dominasi jagoannya to…

Pihak penyelenggara akan rugi jika penonton berkurang..kenapa ? jagoannya gak merata.. misalkan hanya Rossi saja yang menang pastinya fans rossi dan Italy saja yang bersuka cita…negara dan fans rider lain akan berduka cita dong…akhirnya tidak menguntungkan bagi semua…lah wong akhirnya pertunjukkan bubar..panitia rugiii..

Lalu bagaimana di dunia roda dua,jika satu pabrikan saja yang dominan di negeri ini..???Penjualan motor di kangkangi oleh satu ATPM… bagaimana kelanjutannya…menguntungkan siapa dan merugikan siapa..???..kalau satu produsen yang dominan justru konsumen akan lebih mudah “dikendalikan” mau beli motor ya gitu itu adanya gak mau yah jalan kaki saja 😆 beda kalau ada kompetitor… mereka akan bersaing memenuhi kebutuhan konsumen… yang jadul dan tidak berkualitas bakalan ditinggalin tooo…

Kompetitor ibarat balancer dan sebagai korektor jika lawan sudah dibawah standar dan persaingan ini akan menguntungkan konsumen…kalau di balap ada regulasi kompetisi..semoga ada regulasi yang menguntungkan konsumen… trus kita harus bagaimana dong sebagai konsumen yang baik .. emboh lagh….  monggo pendapatnya … 😀

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Suzuki Pastikan Jimny 3-Door di Indonesia Aman Dari Recall

RiderTua.com - Suzuki sempat melakukan penarikan terhadap Jimny 3-door di Australia beberapa bulan lalu. Belum lagi dengan adanya recall dua…

19 April 2024

Tesla Tunda Pengiriman Cybertruck Akibat Pedal Gas Bermasalah

RiderTua.com - Tesla menjadi salah satu merek mobil listrik yang cukup dikenal di seluruh dunia. Meski demikian, mereka juga dikenal…

19 April 2024

Chery dan Jaguar-Land Rover Bakal Kembangkan Mobil Listrik?

RiderTua.com - Chery telah menghadirkan sejumlah mobil listriknya di pasar global, termasuk Omoda E5. Meski demikian, mereka terbuka bagi merek…

19 April 2024

Alex Rins Berharap Banyak Pada Tes yang Dilakukan Cal Crutchlow di Barcelona

RiderTua.com - Setelah gagal menggelar tes di Portimao karena cuaca buruk dan kemudian COTA menjadi akhir pekan yang menyedihkan bagi…

19 April 2024

Suzuki Telah Mengirim 400 Unit Jimny 5-Door ke Konsumen Indonesia

RiderTua.com - Suzuki masih berusaha untuk memenuhi tingginya permintaan Jimny 5-door di Indonesia. Walau dengan antisipasi sebelumnya, mereka mendapat penumpukan…

19 April 2024

Toyota Fortuner Kini Hadirkan Varian Hybrid!

RiderTua.com - Toyota Fortuner masih menjadi andalannya di segmen SUV ladder frame di Indonesia sampai sekarang. Hanya saja model ini…

19 April 2024