Categories: All News

Penyatuan Zona Waktu NKRI dan dampaknya Bagi Efisiensi BBM…!?

Persiapan menunggu Launching “Waktu Kesatuan Indonesia GMT +8” atau “GMT+8 NKRI” penyatuan Zona Waktu di Indonesia pada 28 oktober 2012 nanti, dimana yang awalnya di bagi menjadi 3 Zona (WIB GMT+7,WITA GMT+8,WIT GMT+9) rencana akan memakai 1 zona waktu tengah WITA…

Yang menarik disini jam kerja PNS di wilayah WIB,akan dimulai dari Jam 7…dan dampak terbesar dari penyatuan waktu ini katanya di sektor perekonomian dimana untuk melakukan transaksi bisnis tidak akan ada perbedaan waktu antara Jakarta dengan Irian Jaya misalnya…kalau kantor di Irian buka jam 8 di di Jakarta masih jam 6 belum ada kantor buka 🙂 …sehingga kalau mau bertransaksi dengan Jakarta harus tunggu 2 jam dulu…banyak waktu terbuang….tidak efisien…. diharapkan dengan penyatuan zona ini laju perekonomian di negara kita akan semakin merata dan lebih cepat ….belum lagi dampaknya dengan dunia internasional/persaingan global (penerbangan,media,telekomunikasi…dll..)

Nah bagaimana dengan instansi lain atau sekolah apakah akan menerapkan jam yang sama..terutama untuk kota besar jika jam sekolah dan kantor swasta ,kalau waktu aktivitasnya bersamaan bisa jadi apa gak tambah macet..?.kalau RT sendiri sih berangkat kerja jam 8..antar anak sekolah jam 7… kalau jam kerja-nya dimajukan jadi jam 7 ..logikanya RT irit bensin..!!. berangkat kerja sambil “nenteng” anak kesekolah 😀 …gak bolak-balik lagieee…

*Menurut riset penyatuan Zona ini juga menghemat listrik negara senilai Rp 1,6 Triliun per tahunnya….

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Alex Rins Berharap Banyak Pada Tes yang Dilakukan Cal Crutchlow di Barcelona

RiderTua.com - Setelah gagal menggelar tes di Portimao karena cuaca buruk dan kemudian COTA menjadi akhir pekan yang menyedihkan bagi…

19 April 2024

Suzuki Telah Mengirim 400 Unit Jimny 5-Door ke Konsumen Indonesia

RiderTua.com - Suzuki masih berusaha untuk memenuhi tingginya permintaan Jimny 5-door di Indonesia. Walau dengan antisipasi sebelumnya, mereka mendapat penumpukan…

19 April 2024

Toyota Fortuner Kini Hadirkan Varian Hybrid!

RiderTua.com - Toyota Fortuner masih menjadi andalannya di segmen SUV ladder frame di Indonesia sampai sekarang. Hanya saja model ini…

19 April 2024

Augusto Fernandez : Sekarang Pedro Acosta Adalah Pembalap Terbaik di Pabrikan KTM

RiderTua.com - Ketika rekan setimnya di GasGas Tech3 Pedro Acosta merayakan podium (finis ke-2) di COTA, Augusto Fernandez hanya mampu…

19 April 2024

Enea Bastianini Menemukan Kecepatannya Kembali, GP24 Sudah Nyetel?

RiderTua.com - Enea Bastianini menemukan kecepatannya kembali setelah finis ketiga di Texas, dia merasa berada di jalur yang benar, tahun…

19 April 2024

Ducati Harus Memberi Pecco Motor Terbaik untuk Meng-KO Jorge Martin

RiderTua.com - Ducati harus memberi Pecco motor terbaik untuk meng-KO Jorge Martin... Kejuaraan dunia MotoGP 2024 dimulai dengan penuh kejutan…

19 April 2024