Categories: All News

Kecelakaan dan Kematian… hanya masalah waktu saja…ingatlah..!!!

Mungkin bagus juga bila di area yang rawan kecelakaan dibikin semacam “monumen” untuk memperingatkan pengguna jalan agar lebih waspada.. tampak di tepi jalan pada gambar.1  dibuat sebuah “model” makam dan seorang  korban kecelakaan yang duduk di kursi roda… efektif kah…???


Seperti gambar.2  monumen “kecelakaan” tersebut  dibangun dengan menggunakan beberapa unit sepeda motor korban kecelakaan yang disusun ke atas  dan  khabarnya terdiri dari 45 unit sepeda motor. Monumen ini berada di Riau tujuannya untuk mengingatkan masyarakat akan bahaya kecelakaan lalu-lintas dan dibuat oleh Direktorat Lalu-Lintas (Ditlantas) Polda Riau dan monumen ini diberi nama Traffic Accident Memorial (TAM). Dibangun di depan kantor Ditlantas Polda Riau, Rumbai-Pekanbaru….(sumber: pojokphoto.com)

Jalan raya sebagai tempat mobilitas berbagai macam kendaraan dengan berbagai ukuran dan bermacam karakter penggunanya,memang bukan tempat yang aman…kejadian yang tak terduga dan fatal bisa saja terjadi… bahkan se-pelan apapun kita…!!! ada kemungkinan dilanggar oleh pengendara lain… sekali lagi Jalan adalah tempat yang berbahaya…!!!

Bukan berarti kita harus takut,semakin kita sadar akan bahaya semakin hati-hati kita dijalan… ikhtiar, Usaha Keselamatan adalah sebuah keharusan!!! … tapi resiko & bahaya yang akan menghampirinya tak satupun bisa mengelak ..apapun dan kapanpun itu,kita harus waspada.. Wallahu alam……….

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Toprak Razgatlioglu : Aku Hampir Menangis, Banyak Orang Jerman Mendukung Saya!

RiderTua.com - Setelah finis ke-2 pada race pertama hari Sabtu, Toprak Razgatlioglu menyelesaikan superpole race pada Minggu pagi di posisi…

24 April 2024

Semua Rider Mengincar Tempat Enea Bastianini di Ducati

RiderTua.com - Mengenai performa kuat Enea Bastianini musim ini, usai GP Amerika Michael Laverty mengatakan, "Senang melihat performa Enea. Dia…

23 April 2024

Yamaha Bolt R-Spec : Motor Bobber Baru yang Harganya Rp 140 Jutaan

RiderTua.com - Motor bobber yang punya ciri khas tersendiri, kini Yamaha meluncurkan Bolt R-Spec yang dapat model baru tahun 2024.…

23 April 2024

Honda Catatkan Hasil Penjualan Mobil yang Bagus Bulan Lalu

RiderTua.com - Honda mungkin juga mengalami perlambatan penjualan mobil di Indonesia sepanjang kuartal pertama tahun ini. Tapi setidaknya hasil yang…

23 April 2024

BYD akan Merilis Pikap D-Cab Terbarunya Minggu Ini

RiderTua.com - BYD telah dikenal dengan mobil listriknya di pasar global, dari hatchback, sedan, sampai SUV telah dijualnya. Namun hanya…

23 April 2024

Chery akan Hadirkan MPV Terbaru Melalui Exeed

RiderTua.com - Chery memang dikenal dengan sejumlah model yang dijualnya di pasar. Meski mereka juga memiliki merek mobil lainnya, salah…

23 April 2024