Categories: All News

Motor Yang Berduka

Kadang kita memang terlaluuu… ada teman yang habis kecelakaan pasti yang ditanya malah motornya…. “motornya gak apa-apa…??”  .. walau kadang maksud yang tanya mungkin kalau motornya rusak berat,  ridernya luka parah … gitu kali yah…

Apalagi kalau yang celaka adalah motor “premium” pasti motornya yang jadi bahan perbincangan..karena tahu ridernya cuman lecet-lecet..  motornya yang mendapat “simpati” 😆

Mungkin kalau di Luar negeri hal ini akan beda ..karena motor gede adalah Motor “biasa” disana..sehingga kalaupun motor hancur..langsung jadi besi rongsokan… kalau di Indonesia bisa pulih 100%… karena ada bengkel “Magic”nya…………

Coba kira-kira kalau ada kejadian lecelakaan motor hal apa saja yang kira-kira ditanyakan…??? pasti yang pertama motornya.. 😀

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Aleix Espargaro : Tidak Ada yang Menyangka Pedro Acosta dan KTM Akan Sekuat Itu

RiderTua.com - Aleix Espargaro salah satu dari pembalap senior yang memuji setinggi langit penampilan pembalap baru dari negaranya, Spanyol.. Pedro…

28 Maret 2024

Honda Sulit Kompetitif : Part Baru di Portimao Tidak Banyak Membantu

RiderTua.com - Pekerjaan pengembangan Honda di MotoGP mengalami kesulitan. Seperti di Qatar, pada balapan akhir pekan Portugal, tidak banyak yang…

28 Maret 2024

Hyundai Siap Tingkatkan Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Penjualan mobil listrik Hyundai masih cukup bagus di Indonesia meski dengan kondisi pasarnya selama bulan lalu. Tapi setidaknya…

28 Maret 2024

Hyundai Kembali Menguji Palisade Facelift di Jalan

RiderTua.com - Hyundai mungkin memiliki divisi mobil mewahnya sendiri, yaitu Genesis. Tapi bukan berarti mereka hanya mengandalkan divisinya saja di…

28 Maret 2024

Alasan BMW Belum Umumkan Harga i5 di Indonesia

RiderTua.com - BMW telah meluncurkan i5 di Indonesia sebagai model baru untuk menambah lebih banyak line-up mobil ramah lingkungannya. Mobil…

28 Maret 2024

Mobil Baru Mercedes-Benz yang akan Diluncurkan di Indonesia Tahun Ini

RiderTua.com - Mercedes-Benz telah meluncurkan dua mobil baru di Indonesia, yaitu GLA Facelift dan GLE model terbaru. Meskipun begitu, mereka…

28 Maret 2024