Categories: MotoGP

Lorenzo: Dovi berbahaya…terlalu agresif…???

Mungkin karena secara hitungan perebutan title juara dunia di tim Yamaha dan kans besar adalah Lorenzo…dan sebagai “pembalap utama” Lorenzo memperingatkan Dovizioso untuk tidak terlalu agresif… hmm pertanda apakah ini…???


Ketika dovi dibuat melebar oleh lorenzo banyak yang mengira lambaian tangan Lorenzo adalah permintaan maaf..ternyata setelah dikonfirmasi memang “warning” buat Dovi…….

Ada beberapa kemungkinan …..

  • Lorenzo terhitung senior dan boleh jadi dia yang tau karakter M1 so..wajar dia “ngeman” Dovi…toh demi kebaikan “satu bendera yamaha”
  • Alamat keduanya tidak bisa jadi team mate pabrikan..melihat isyarat awal gabungnya Dovi di kubu Yamaha…peristiwa ini bisa jadi awal “perseteruan” dalam selimut 😀
  • Lorenzo di Tim Pabrikan..dan bisa jadi pengembangan mesin akan lebih pesat kedepan buat lorenzo..walau diatas kertas spek “sama” antara Tech 3 dan Tim Pabrikan…
  • Tujuan dari awal adalah pengumpulan point buat Lorenzo karena sekarang masih beda tipis dengan stoner..kalau keduanya ndlosor..melayang sudah kesempatan juara dunia…dovi rugi tapi Lorenzo lebih rugi lagi…
  • Dibawah tekanan Stoner…focus Lorenso dan yang jadi target adalah Rider 1 repsol ..jadi kalau ada team M1 lain yang menghalangi “mohon” mengerti 🙂
  • Lorenzo = Team Leader….????

Setelah Dovi ditanya tentang masalah ini dia bilang sesuatu yang wajar,biasa..gak istimewa…. kalau stoner yang ditanya paling dia balik nanya : Any Questions..?? 😀

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Daihatsu Sigra yang Memimpin Penjualan Mobil LCGC Bulan Lalu

RiderTua.com - Tidak bisa dipungkiri kalau Daihatsu mampu menjadi salah satu merek mobil terlaris di Indonesia. Walau mereka lebih unggul…

18 April 2024

Dulu Maverick Vinales Mudah Menyerah dan Frustrasi Kini Berubah

RiderTua.com - Maverick Vinales mendapat banyak pujian karena dinilai sudah berubah dari dirinya yang dulu, yang banyak dikritik karena terlalu…

18 April 2024

Toyota Fortuner Ungguli Penjualan Mitsubishi Pajero Sport Bulan Lalu

RiderTua.com - Toyota memang cukup unggul di pasar mobil penumpang di Indonesia secara keseluruhan. Hanya saja tidak semua segmen bisa…

18 April 2024

Marc Marquez : Saat Berjabat Tangan dengan Pecco Saya Bilang Padanya ‘Saya Mengerti’

RiderTua.com - Pada balapan utama di Portimao, Marc Marquez 'dikirim' ke gravel oleh Pecco Bagnaia saat mereka terjadi kontak di…

18 April 2024

Maverick Vinales : Menang di 3 Pabrikan Berbeda, Tapi Bukan Rekor yang Bagus!

RiderTua.com - Maverick Vinales mencatatkan namanya dalam buku rekor sebagai pembalap pertama di era MotoGP yang meraih kemenangan bersama tiga…

18 April 2024

Skor Pembalap MotoGP di COTA: Marquez 5, Acosta 10

RiderTua.com - Penampilan memukau rookie Pedro Acosta di GP Amerika sungguh mengesankan. Bagaimana tidak, rider GasGas Tech3 itu dengan gagah…

18 April 2024