Categories: All News

Geng Motor Rambut Cepak Menggila…!!!


ilustrasi.detik

Ketika membaca headline sebuah media, menemukan hal yang miris yaitu aksi kekerasan yang dilakukan sekelompok gerombolan bermotor …Penyerangan itu mengakibatkan sejumlah korban harus di rawat di rumah sakit karena menderita luka tusuk atau sabetan senjata tajam…


geng motor di cirebon

Para pelaku yang  rata-rata berambut cepak, diketahui karena tidak mengenakan helm dengan perkiraan 200 orang naik motor membawa parang dan bambu…dari keterangan yang diperoleh dari Humas Polda Metro Jaya , penyerangan oleh gerombolan bermotor itu datang dari arah Kemayoran ke Jalan RE Martadinata Permai dan melintas Jalan Bugis, Gorontalo, Tanjung Priok, lalu ke Jalan Warakas Raya…2 warga korban  yang terluka dirawat di Rumah Sakit Sukmul, dan 1 orang di Rumah Sakit Koja… akibat luka oleh senjata tajam.. motifnya sih tidak disebutkan..tapi cukup memprihatinkan fenomena munculnya kasus kekerasan oleh sekelompok pengendara motor ini… karena di beberapa daerah sudah mulai ditertibkan kini muncul ditempat lain..semoga tidak menjadi budaya..dan merembet keberbagai wilayah di tanah air…yang masih “damai”….

Source: TRIBUNNEWS.COM

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Chery dan Jaguar-Land Rover Bakal Kembangkan Mobil Listrik?

RiderTua.com - Chery telah menghadirkan sejumlah mobil listriknya di pasar global, termasuk Omoda E5. Meski demikian, mereka terbuka bagi merek…

19 April 2024

Alex Rins Berharap Banyak Pada Tes yang Dilakukan Cal Crutchlow di Barcelona

RiderTua.com - Setelah gagal menggelar tes di Portimao karena cuaca buruk dan kemudian COTA menjadi akhir pekan yang menyedihkan bagi…

19 April 2024

Suzuki Telah Mengirim 400 Unit Jimny 5-Door ke Konsumen Indonesia

RiderTua.com - Suzuki masih berusaha untuk memenuhi tingginya permintaan Jimny 5-door di Indonesia. Walau dengan antisipasi sebelumnya, mereka mendapat penumpukan…

19 April 2024

Toyota Fortuner Kini Hadirkan Varian Hybrid!

RiderTua.com - Toyota Fortuner masih menjadi andalannya di segmen SUV ladder frame di Indonesia sampai sekarang. Hanya saja model ini…

19 April 2024

Augusto Fernandez : Sekarang Pedro Acosta Adalah Pembalap Terbaik di Pabrikan KTM

RiderTua.com - Ketika rekan setimnya di GasGas Tech3 Pedro Acosta merayakan podium (finis ke-2) di COTA, Augusto Fernandez hanya mampu…

19 April 2024

Enea Bastianini Menemukan Kecepatannya Kembali, GP24 Sudah Nyetel?

RiderTua.com - Enea Bastianini menemukan kecepatannya kembali setelah finis ketiga di Texas, dia merasa berada di jalur yang benar, tahun…

19 April 2024