Categories: All News

Indent Vario Techno 125….?? sebulan Pak…!!!

Saat Servis motor ke dealer Honda, iseng-iseng tanya produk baru skutik Honda… ” Ada Vario 125 pak..?? “…. lalu sama karyawannya dijawab..” Indent dulu mas…paling tidak 1 bulan nunggunya…”… wehhh..


Sabar menanti……..

Apakah Honda belum siap dengan permintaan produk barunya ini..??? atau produksinya berdasarkan pesanan/indent..??? harus sabar kalau mau dapetin unitnya… untuk indent persyaratannya dengan uang “pengikat” Rp 800rb jika sebelum 1 bulan,indener membatalkan maka uang hangus..tapi setelah lewat 1 bulan unit belum diterima,dan niat membatalkan indent, uang bisa kembali… uang itu kalau beli secara kredit sudah termasuk DP-nya…weh harus sabar dan sabar

* 1 bulan bukan jangka waktu pemenuhan… artinya bisa jadi unit datang antara 2-3-4 minggu setelah aplikasi indent masuk dalam ‘kloter’ indener..(mereka sebut PORTAL)

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Fermin Aldeguer Datang, Pramac Ducati Hengkang?

RiderTua.com - Bergabungnya Fermin Aldeguer dan dimana ditempatkan masih menjadi misteri... Bahkan kolaborasi Ducati dan tim Pramac juga masih belum…

29 Maret 2024

Marco Bezzecchi Ada Masalah dengan Kopling Ducati

RiderTua.com - Marco Bezzecchi sedang berjuang untuk bertarung di barisan depan di musim MotoGP 2024. Pembalap VR46 memiliki masalah dengan…

29 Maret 2024

Aleix Espargaro : Tidak Ada yang Menyangka Pedro Acosta dan KTM Akan Sekuat Itu

RiderTua.com - Aleix Espargaro salah satu dari pembalap senior yang memuji setinggi langit penampilan pembalap baru dari negaranya, Spanyol.. Pedro…

28 Maret 2024

Honda Sulit Kompetitif : Part Baru di Portimao Tidak Banyak Membantu

RiderTua.com - Pekerjaan pengembangan Honda di MotoGP mengalami kesulitan. Seperti di Qatar, pada balapan akhir pekan Portugal, tidak banyak yang…

28 Maret 2024

Hyundai Siap Tingkatkan Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Penjualan mobil listrik Hyundai masih cukup bagus di Indonesia meski dengan kondisi pasarnya selama bulan lalu. Tapi setidaknya…

28 Maret 2024

Hyundai Kembali Menguji Palisade Facelift di Jalan

RiderTua.com - Hyundai mungkin memiliki divisi mobil mewahnya sendiri, yaitu Genesis. Tapi bukan berarti mereka hanya mengandalkan divisinya saja di…

28 Maret 2024