Categories: All News

Secara Dimensi & Populasi Siapa Yang Berpotensi Biang Kemacetan…!! Motor atau Mobil..??

Kendaraan semakin lama semakin tak terkendali saja..tiap hari ratusan unit kendaraan baru memenuhi jalanan bak air bah… tak lain hal ini karena kemudahan dalam mendapatkannya serta didukung oleh kurang memadahinya prasarana transportasi umum.. dan lebih memilih kendaraan pribadi…

Namun secara dimensi dan kuantitas penjualan.. siapa yang semakin cepat memadati jalanan..???

Dimensi mobil sejuta umat :  (luas= 6,7 m² )—>MPV
– Panjang : 4120 mm
– Lebar : 1630 mm
– Tinggi : 1685 mm

Dimensi motor sejuta umat :  (luas= 1,3 m²)—> bebek
– Panjang : 1889 mm
– Lebar : 702 mm
– Tinggi : 1094 mm

Perbandingan luas mobil : motor = 1 : 5

Tahun 2011 motor yang berhasil dijual sekitar 8 juta unit,sedangkan mobil 800ribu unit… melihat luas mobil yang 5 kali lipatnya … artinya dimensi motor-motor baru ( 8jt : 5 =  1,6jt unit) masih memadati 2 kali lipatnya di jalanan dibanding mobil baru(0,8jt unit)…!!! CMIIW

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Hasil Race 1 WSBK Belanda 2024

RiderTua.com, TT Circuit Assen - Hasil Race 1 WSBK Belanda 2024.. Pembalap pengganti Danillo Petrucci, Barni Spark Racing Team, Nicholas…

20 April 2024

Yamaha Bisa Ikuti Jejak Suzuki Keluar dari MotoGP?

RiderTua.com - Yamaha harus mengembangkan mesin V4 agar mempercepat kemajuan mereka, yang diharapkan akan membuat mereka bertahan di MotoGP dalam jangka…

20 April 2024

Hasil Superpole WSBK Belanda 2024

RiderTua.com, TT Circuit Assen - Hasil Superpole WSBK Belanda 2024 .. Sesi ini tetap berlangsung dalam kondisi basah.. Jonathan Rea…

20 April 2024

Hasil FP3 WSBK Belanda 2024

RiderTua.com, TT Circuit Assen - Hasil FP3 WSBK Belanda 2024 ... Sabtu (20/4/2024), Pembalap Aruba.it Racing , Nicolo Bulega, membuat…

20 April 2024

Marc Marquez : Di Texas Saya Memikirkan Podium.. Bukan Kemenangan!

RiderTua.com - Marc Marquez bisa merayakan kemenangan pertamanya bersama tim Gresini Ducati jika dia tidak crash beberapa saat setelah memimpin…

20 April 2024

Pengiriman Suzuki Jimny 5-Door Cukup Cepat Meski Inden Beberapa Bulan

RiderTua.com - Suzuki telah menghadirkan Jimny 5-door di Indonesia bulan Februari lalu dan disambut baik di pasarnya. Seperti model 3-door,…

20 April 2024