Categories: YAMAHA

Nama Mio ditanggalkan buat Soul…apa gak rugii..???

Melihat kecenderungan pabrikan memakai nama yang sudah melekat di hati konsumen adalah sebuah strategi yang sudah bisa “dimengerti” dan uniknya, justru dari yang dulunya dipakai kini ditanggalkan pada generasi baru mio soul…


Nama yang diberikan adalah Soul GT… dimana nama ini dulunya juga dikombinasikan dengan Mio yang jadi trend skutik kala itu..apakah Soul sudah “lulus magang” dengan mamakai nama mio dan PD untuk berdiri sendiri..??

Atau hal ini untuk menghindari kejenuhan konsumen karena nama yang tidak variatif dan cenderung “bosan”..mosok semua skutik pakai Mio.. yang lain dong lagian varian dalam Mio j sendiri begitu banyaknya dari segi warna…

Tapi menurut RT pemberian nama ini akan timbul kesan bahwa Soul GT adalah “All New Brand”… fresh geto loch….

Ada pendapat lain..???

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Pedro Acosta Bisa Menang di Jerez, Tapi Kata Siapa?

RiderTua.com - Baru dua seri berlalu dan kecintaan banyak penggemar MotoGP terhadap Pedro Acosta sudah meroket. Bukan karena bakatnya saja,…

29 Maret 2024

Fermin Aldeguer Datang, Pramac Ducati Hengkang?

RiderTua.com - Bergabungnya Fermin Aldeguer dan dimana ditempatkan masih menjadi misteri... Bahkan kolaborasi Ducati dan tim Pramac juga masih belum…

29 Maret 2024

Marco Bezzecchi Ada Masalah dengan Kopling Ducati

RiderTua.com - Marco Bezzecchi sedang berjuang untuk bertarung di barisan depan di musim MotoGP 2024. Pembalap VR46 memiliki masalah dengan…

29 Maret 2024

Aleix Espargaro : Tidak Ada yang Menyangka Pedro Acosta dan KTM Akan Sekuat Itu

RiderTua.com - Aleix Espargaro salah satu dari pembalap senior yang memuji setinggi langit penampilan pembalap baru dari negaranya, Spanyol.. Pedro…

28 Maret 2024

Honda Sulit Kompetitif : Part Baru di Portimao Tidak Banyak Membantu

RiderTua.com - Pekerjaan pengembangan Honda di MotoGP mengalami kesulitan. Seperti di Qatar, pada balapan akhir pekan Portugal, tidak banyak yang…

28 Maret 2024

Hyundai Siap Tingkatkan Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Penjualan mobil listrik Hyundai masih cukup bagus di Indonesia meski dengan kondisi pasarnya selama bulan lalu. Tapi setidaknya…

28 Maret 2024