Categories: Sepeda Motor ktm

Duke 200 basic engine Duke 125 teknologi KTM RC8 R…!!! Kalau Harga dibawah CBR 150 Jempol Dua…!!!

Dengan basis mesin duke 125 yang telah di rombak dan teknologi mesin balap RC8 R gak heran duke 200 tenaganya dahsyat….


Dengan spesifikasi : liquid-cooled, single-cylinder four-stroke,  lebih powerfull dari yang 125cc( lebih dari 60% )…dengan kubikasi yang lebih besar, camshafts baru,  valves dan piston lebih besar, dan part daleman yang benar-benar baru, sehingga bisa menghasilkan tenaga hingga  19 kW (25 hp) dan torsi yang berasa pada rpm rendah…

Dengan desain dual overhead camshafts pada silinder head yang melayani 4 valve layaknya pada mesin RC8 R, teknologi ini yang diklaim sebagai biang tenaga duke 200 ini…….

Tiga tingkat peredaman noise ruang bakar/silincer yang mungil dan dekat dengan mesin selain untuk kebutuhan centre of gravity dalam handling motor ini,juga standart emisi..

Price CBR 150R =Rs. 1,20,000———-> Rp 33,000,000 (CBU APM)
Price CBR 250R =Rs. 1,64,200———-> Rp 39,900,000 (non ABS-CBU APM)
Price Duke 200 =Rs. 1,30,000———-> Rp 31.589.525~Rp 35.750.000 ??(jika ini”made in” Honda) 🙂

Bajaj Pulsar=Rs. 85,000———-> Rp 18,500,000
Duke 200 =Rs. 1,30,000———-> Rp 28.294.118..?? ( catatan: jika ini “made in” Bajaj) 😀

Masalahnya kalau memang diboyong ke Indonesia..berani gak dipatok ayam harga segitu..karena menurut”harapan” biker kita harga dibawah 30jt…???

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Tesla Tunda Pengiriman Cybertruck Akibat Pedal Gas Bermasalah

RiderTua.com - Tesla menjadi salah satu merek mobil listrik yang cukup dikenal di seluruh dunia. Meski demikian, mereka juga dikenal…

19 April 2024

Chery dan Jaguar-Land Rover Bakal Kembangkan Mobil Listrik?

RiderTua.com - Chery telah menghadirkan sejumlah mobil listriknya di pasar global, termasuk Omoda E5. Meski demikian, mereka terbuka bagi merek…

19 April 2024

Alex Rins Berharap Banyak Pada Tes yang Dilakukan Cal Crutchlow di Barcelona

RiderTua.com - Setelah gagal menggelar tes di Portimao karena cuaca buruk dan kemudian COTA menjadi akhir pekan yang menyedihkan bagi…

19 April 2024

Suzuki Telah Mengirim 400 Unit Jimny 5-Door ke Konsumen Indonesia

RiderTua.com - Suzuki masih berusaha untuk memenuhi tingginya permintaan Jimny 5-door di Indonesia. Walau dengan antisipasi sebelumnya, mereka mendapat penumpukan…

19 April 2024

Toyota Fortuner Kini Hadirkan Varian Hybrid!

RiderTua.com - Toyota Fortuner masih menjadi andalannya di segmen SUV ladder frame di Indonesia sampai sekarang. Hanya saja model ini…

19 April 2024

Augusto Fernandez : Sekarang Pedro Acosta Adalah Pembalap Terbaik di Pabrikan KTM

RiderTua.com - Ketika rekan setimnya di GasGas Tech3 Pedro Acosta merayakan podium (finis ke-2) di COTA, Augusto Fernandez hanya mampu…

19 April 2024