Categories: SUZUKI

Suzuki e-let’s … skuter listrik dari suzuki…kolaborasi Panasonic

Suzuki sudah melakukan tes terhadap skuter listrik nya e-Let’s electric scooter di Hamamatsu Jepang dan siap untuk dipasarkan diseluruh dunia.

Yang menarik lagi adalah skutik listrik ini tidak hanya memakai battery merk sanyo dari panasonic grup saja tetapi juga roda,controller ,charger dimana berarti ini merupakan kolaborasi suzuki dan panasonic dalam pengembangan skuter ini. batterynya ada dibawah jok dan chargernya bisa dibawa juga kemana-mana sip to…

Rencananya akan dipasarkan mulai 9 januari 2012 dengan band rol ¥312,900 atau Rp 36 .361. 731 bila ingin tambahan paket baterai tambahan  dengan harga ¥396,900 atau Rp 46 .123 .269…

http://www.youtube.com/watch?feature=player_embedded&v=xj73bsNUs1o

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Neta Memulai Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Akhirnya Neta dapat memulai perakitan mobil listriknya di Indonesia setelah memulai penjualannya sejak tahun lalu. Walau mereka baru…

25 April 2024

Citroen e-C3 Siap Diproduksi di Indonesia!

RiderTua.com - Walau Citroen mengimpor seluruh mobilnya dari luar negeri, modelnya dapat dijual dengan harga cukup terjangkau. Tentunya dengan kualitasnya…

25 April 2024

Aleix Espargaro : Fabio Quartararo Bertahan di Yamaha Bukan Hanya Karena Uang

RiderTua.com - Fabio Quartararo memilih tetap bertahan dengan Yamaha meski performa M1 sangat mengecewakannya. Aleix Espargaro ikut mengomentari hal ini, pembalap…

25 April 2024

Penjualan Mobil Listrik Ditargetkan Bisa Mencapai 17 Juta Unit?

RiderTua.com - Sejauh ini penjualan mobil listrik di seluruh dunia masih cukup bagus, walau dengan adanya penurunan tren di Eropa…

25 April 2024

Citroen C3 Aircross akan Dikirim ke Konsumen Bulan Depan

RiderTua.com - Citroen kini menghadirkan varian baru lainnya dari C3 di Indonesia, yaitu Aircross. Layaknya C5 Aircross yang sebelumnya dirilis,…

25 April 2024

Marco Bezzecchi : Kami Belum Mencetak Satu Poin Pun di Sprint Race

RiderTua.com - Dari 3 sprint pertama musim 2024, duo rider VR46 Marco Bezzecchi dan Fabio di Giannantonio belum mencetak satu…

25 April 2024