Categories: All News

Zongshen investasi ke produsen motor Mission EV.

Zongshen sebuah produsen motor China,berniat untuk berinvestasi pada perusahaan motor listrik Mission Motors yang bermarkas di California . Pada saat ini walau hanya sebuah  letter of intent yang baru ditandatangani, namun kesepakatan itu akan memberikan akses Zongshen ke teknologi drivetrain sepeda motor listrik milik  Mission Motor…serta memungkinkan akses Mission ke pasar Asia dan memberikan start-up suntikan dana segar…. uang tunai.

Sebelum semua kesepakatan  terjadi,deal… Zongshen  meminta rencana tiga tahun penuh kerjasama dari Mission motor.

Hmm motor listrik kian marak diluar negeri…

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Augusto Fernandez : Sekarang Pedro Acosta Adalah Pembalap Terbaik di Pabrikan KTM

RiderTua.com - Ketika rekan setimnya di GasGas Tech3 Pedro Acosta merayakan podium (finis ke-2) di COTA, Augusto Fernandez hanya mampu…

19 April 2024

Enea Bastianini Menemukan Kecepatannya Kembali, GP24 Sudah Nyetel?

RiderTua.com - Enea Bastianini menemukan kecepatannya kembali setelah finis ketiga di Texas, dia merasa berada di jalur yang benar, tahun…

19 April 2024

Ducati Harus Memberi Pecco Motor Terbaik untuk Meng-KO Jorge Martin

RiderTua.com - Ducati harus memberi Pecco motor terbaik untuk meng-KO Jorge Martin... Kejuaraan dunia MotoGP 2024 dimulai dengan penuh kejutan…

19 April 2024

Rumor Jack Miller Ditukar Pedro Acosta Musim Ini, Ini Jawaban Bos KTM

RiderTua.com - Secara kontrak KTM dapat menukar pembalap antar timnya di tengah musim, tetapi pabrikan asal Austria itu tidak berencana…

19 April 2024

Wuling Dkk Tawarkan Diskon Untuk Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Wuling masih menjadi pemimpin penjualan mobil listrik di Indonesia pada Maret lalu. Binguo yang mampu menjadi model BEV…

18 April 2024

Hyundai, Kia, dan Toyota Hadirkan Diskon Untuk MPV Mewahnya

RiderTua.com - Hyundai tidak hanya menghadirkan low MPV Stargazer di Indonesia, tetapi juga MPV mewah Staria. Nyatanya model ini hadir…

18 April 2024