Categories: YAMAHA

Kolaborasi TOYOTA & YAMAHA ….

Toyota dan Yamaha Motor berkolaborasi untuk membuat sebuah communication-linked electric vehicle concept. sebuah “electrically power assisted bicycle,” dengan nama“PAS WITH,” dan “Electric Commuter,” dengan nama “EC-Miu,”.

Tujuan yang pertama dari kerjasama ini adalah untuk membangun infrastruktur informasi yang komprehensif di mana kendaraan yang dibuat oleh kedua perusahaan dapat berbagi infrastruktur pengisian yang sama dan terintegrasi dengan Toyota Smart Center, yang mana dengan Toyota’s advanced energy management system  memungkinkan kontrol terintegrasi yang menghubungkan antara konsumsi energi,  rumah, kendaraan , perusahaan serta pengguna kendaraan.

Kedua,bertujuan untuk pembangunan bersama dalam membangun sistem transportasi baru, yang memungkinkan sistem berbagai antar kendaraan . Tujuan ketiga adalah untuk mengurangi biaya pengembangan untuk layanan IT,semacan pelayanan berbasis smartphones dan Wi-Fi untuk produk-produk kendaraan Yamaha, yang akan menyediakan informasi seperti lokasi stasiun pengisian, ketersediaan stasiun serta pemberitahuan bahwa pengisian telah selesai.. sepertinya semua memang terintegrasi secara sistematis  hasil dari kolaborasi itu… tapi Indonesia masih jauh dari siap

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Kolaborasi Yamaha dengan FILA, Luncurkan Fazzio Edisi Spesial

RiderTua.com - Salah satu skutik Yamaha yang berkolaborasi dengan FILA yakni sebuah brand fashion terkenal, menghasilkan edisi spesial dari Fazzio…

25 April 2024

CEO Ducati : Performa Marc Marquez Tidak Bisa Disamakan dengan Pembalap GP24

RiderTua.com - Marc Marquez mengukuhkan dirinya sebagai pembalap GP23 tercepat pada 3 seri pertama MotoGP musim 2024. CEO Ducati Claudio…

25 April 2024

Neta Memulai Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Akhirnya Neta dapat memulai perakitan mobil listriknya di Indonesia setelah memulai penjualannya sejak tahun lalu. Walau mereka baru…

25 April 2024

Citroen e-C3 Siap Diproduksi di Indonesia!

RiderTua.com - Walau Citroen mengimpor seluruh mobilnya dari luar negeri, modelnya dapat dijual dengan harga cukup terjangkau. Tentunya dengan kualitasnya…

25 April 2024

Aleix Espargaro : Fabio Quartararo Bertahan di Yamaha Bukan Hanya Karena Uang

RiderTua.com - Fabio Quartararo memilih tetap bertahan dengan Yamaha meski performa M1 sangat mengecewakannya. Aleix Espargaro ikut mengomentari hal ini, pembalap…

25 April 2024

Penjualan Mobil Listrik Ditargetkan Bisa Mencapai 17 Juta Unit?

RiderTua.com - Sejauh ini penjualan mobil listrik di seluruh dunia masih cukup bagus, walau dengan adanya penurunan tren di Eropa…

25 April 2024