Categories: MotoGP

Terimakasih buat YMKI (YAMAHA) atas ditayangkannya MotoGP…!!!

Well kalau jujur yang membuat hidup lebih bergairah apa??? bagi pembaca & penggemar dunia R2 kalau gak nonton yang namanya MotoGP bukan rider sejati… mosokkkk

Yah sebuah acara yang selalu kita tunggu..ajang paling hot..bergengsi..penuh aksi… dan salut buat yamaha yang ikut menyiarkan acara ini sehingga kita bisa menyaksikan secara live… sebagaimana acara otomotif lainnya (kecuali F1..adalah balap iklan 😀 ) aksi overtake dan kencangnya motor2 superduper membuat darah kita ikut mengalir lancar(olah raga jantung) adrenalin ikut terpacu walau cuman nonton..apalagi kalau jagoan kita lagi didepan dan dikejar..kadang dalam hati kita bilang..aduh jangan sampai jatuh ya… 🙂 setelah acara balap selesaipun ada lagi olah raga …apaitu.??.bakar-bakaran diblog (olah raga jari )

SEKALI LAGI SALUT BUAT YAMAHA…  SEBAGAI WUJUD KEPEDULIAN PADA MOTOGP FREAK… PATUT DIAPRESIASI DAN BELI DONG PRODUK YAMAHA …! (kok malah iklan…….. 😀 )

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Honda Sulit Kompetitif : Part Baru di Portimao Tidak Banyak Membantu

RiderTua.com - Pekerjaan pengembangan Honda di MotoGP mengalami kesulitan. Seperti di Qatar, pada balapan akhir pekan Portugal, tidak banyak yang…

28 Maret 2024

Hyundai Siap Tingkatkan Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Penjualan mobil listrik Hyundai masih cukup bagus di Indonesia meski dengan kondisi pasarnya selama bulan lalu. Tapi setidaknya…

28 Maret 2024

Hyundai Kembali Menguji Palisade Facelift di Jalan

RiderTua.com - Hyundai mungkin memiliki divisi mobil mewahnya sendiri, yaitu Genesis. Tapi bukan berarti mereka hanya mengandalkan divisinya saja di…

28 Maret 2024

Alasan BMW Belum Umumkan Harga i5 di Indonesia

RiderTua.com - BMW telah meluncurkan i5 di Indonesia sebagai model baru untuk menambah lebih banyak line-up mobil ramah lingkungannya. Mobil…

28 Maret 2024

Mobil Baru Mercedes-Benz yang akan Diluncurkan di Indonesia Tahun Ini

RiderTua.com - Mercedes-Benz telah meluncurkan dua mobil baru di Indonesia, yaitu GLA Facelift dan GLE model terbaru. Meskipun begitu, mereka…

28 Maret 2024

Hyundai Umumkan Recall Mobil Listriknya, Indonesia Termasuk?

RiderTua.com - Sebelumnya Hyundai mengumumkan penarikan ratusan ribu unit mobil listriknya di Korea Selatan setelah ditemukan adanya cacat produksi. Tidak…

28 Maret 2024