Categories: All News

Pelindung tangan (Hand Guard) perlukah buat motor harian…?

Ada kejadian yang bisa dibilang “agak” mengerikan terjadi sama tetangga …seorang penjual dagangan keliling pakai motor..seperti biasa ketika keliling menjajakan dagangannya ber”serempetan” dengan pengendara motor lain yang menyebabkan jari tangannya putus..!!! Padahal orangnya tidak jatuh sama sekali..jadi yang diserempet cuma jarinya saja????
Dari kejadian itu saya berfikir,perlukah fitur pelindung jari sebagai fitur standart motor ? Memang agak lebay seh tapi sepertinya tidak ada salahnya diaplikasikan…

Handle bar Grips

Berfungsi juga kalau saat jatuh tangan tidak bersentuhan langsung dengan aspal..dan kalau diserempet kendaraan lain bagian ini yang kena… berfungsi juga sebagai  balancer (thanks bro sentot & medmamed ) …ada yang tahu fungsi lain ??

Handguard/Mud guard

Aplikasinya biasanya pada motor trail,offroad…sebagai pelindung jari tangan kalau jatuh…pelindung tangan dari lumpur

Nah apakah Hand guard perlu disematkan sebagai fitur standart motor harian… apa malah mengganggu tampilan… memang segala sesuatu kalau gak “biasa” akan canggung..tapi kalau bermanfaat kenapa tidak 🙂

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Hyundai Ioniq 5 Mendapatkan Varian N Lebih Dulu Dari Ioniq 6

RiderTua.com - Hyundai telah meluncurkan Ioniq 5 N sebagai mobil listrik berperforma tinggi pertama dari divisi mobil sport N. Model…

29 Maret 2024

Hyundai Belum Memutuskan Harga Kona EV Terbaru

RiderTua.com - Hyundai Kona Electric generasi terbaru telah dihadirkan di Indonesia, hanya saja harga jualnya tidak ikut diumumkan. Meski mereka…

29 Maret 2024

Honda akan Merilis Lebih Banyak Mobil HEV?

RiderTua.com - Honda baru memiliki dua mobil hybrid yang dijual di Indonesia, yaitu CR-V dan Accord e:HEV. Meskipun dijual dengan…

29 Maret 2024

Pramac : Bagnaia Bisa Saja Menghindari Kecelakaan dengan Marc

RiderTua.com - Kemenangan pertama musim ini untuk tim Pramac dan Jorge Martin, kandidat gelar MotoGP 2024 dan mengincar tujuan bersejarah: tim…

29 Maret 2024

Pedro Acosta Bisa Menang di Jerez, Tapi Kata Siapa?

RiderTua.com - Baru dua seri berlalu dan kecintaan banyak penggemar MotoGP terhadap Pedro Acosta sudah meroket. Bukan karena bakatnya saja,…

29 Maret 2024

Fermin Aldeguer Datang, Pramac Ducati Hengkang?

RiderTua.com - Bergabungnya Fermin Aldeguer dan dimana ditempatkan masih menjadi misteri... Bahkan kolaborasi Ducati dan tim Pramac juga masih belum…

29 Maret 2024