Categories: All News

Sang SATRIA FU ditantang Ksatria TORMAX… !!!

Layaknya sebuah pertarungan antar ksatria akan menghiasi persaingan motor kelas underbone 150cc…. seseru apakah…apakah tormax akan merongrong dominasi satria FU di kelas ini???

Dengan fitur baru baik di sektor mesin dan speedo digital yang fungsional.. dimana kecepatan maksimal yang sudah dicapai bisa ter-record di display mantap to…!!

Mesin dilengkapi 3-klep ,SOHC, radiator dengan kubikasi 148,7 cc yang mampu menghasilkan tenaga 9,7 kw ( 8.000 rpm )serta torsi 12,5 Nm (5.500 rpm)   Konsumsi BBM = 40-45 km/liter.dibanderol Rp 14,9 juta OTR Jakarta.

Sedangkan Satria FU 150cc ..sendiri Daya Maksimum : 11,7 kw / 9.500 rpm
Torsi Maksimum 12,4 Kgm/8500 rpm …

fitur lain yang mungkin menjadi daya tarik konsumen:

  • pengingat untuk menggunakan helm
  • Indikator baterry
  • Dual Tone Muffler
  • bagasi 5 liter
  • serta dilengkapi charger untuk handphone

Dengan iklan yang agresif saya kira kue kelas underbone ini akan bisa juga dinikmati oleh TORMAX….

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Honda Sulit Kompetitif : Part Baru di Portimao Tidak Banyak Membantu

RiderTua.com - Pekerjaan pengembangan Honda di MotoGP mengalami kesulitan. Seperti di Qatar, pada balapan akhir pekan Portugal, tidak banyak yang…

28 Maret 2024

Hyundai Siap Tingkatkan Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Penjualan mobil listrik Hyundai masih cukup bagus di Indonesia meski dengan kondisi pasarnya selama bulan lalu. Tapi setidaknya…

28 Maret 2024

Hyundai Kembali Menguji Palisade Facelift di Jalan

RiderTua.com - Hyundai mungkin memiliki divisi mobil mewahnya sendiri, yaitu Genesis. Tapi bukan berarti mereka hanya mengandalkan divisinya saja di…

28 Maret 2024

Alasan BMW Belum Umumkan Harga i5 di Indonesia

RiderTua.com - BMW telah meluncurkan i5 di Indonesia sebagai model baru untuk menambah lebih banyak line-up mobil ramah lingkungannya. Mobil…

28 Maret 2024

Mobil Baru Mercedes-Benz yang akan Diluncurkan di Indonesia Tahun Ini

RiderTua.com - Mercedes-Benz telah meluncurkan dua mobil baru di Indonesia, yaitu GLA Facelift dan GLE model terbaru. Meskipun begitu, mereka…

28 Maret 2024

Hyundai Umumkan Recall Mobil Listriknya, Indonesia Termasuk?

RiderTua.com - Sebelumnya Hyundai mengumumkan penarikan ratusan ribu unit mobil listriknya di Korea Selatan setelah ditemukan adanya cacat produksi. Tidak…

28 Maret 2024