Categories: All News

V-Ixion: Yamaha Vixion Masih Juara… Indikasi Belum Datanganya Lawan Setara…!

Gacoan Pabrikan Yamaha yaitu Vixion rupanya pilih tanding… tetap menduduki podium satu dalam penjualannya.. semenjak dirilis tahun 2007 hingga sekarang..busyettt… banyak berseliweran dijalan… pemain kelas sport naked bike ini rupanya merupakan sosok ideal untuk rider tanah air…

mesin R15

Sebagai pelopor teknologi baru dikelasnya kala itu rupanya berdampak menyandang image hi-tech sport motorcycle mengendap di benak konsumen… yah makanya jangan pelit2 teknologi dong,wahai pabrikan….kenapa menjadi magnet yang permanen bagi konsumen.?.pertama selain teknologi..dimensinya juga pas buat ukuran rider tanah air gak lebar..gak kecil..proporsional lagh… nah kenapa juga sampai sekarang masih memuncaki perolehan pejualan tertinggi yah..logikanya belum ada lawan setara…..!

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Marc Marquez : Di Texas Saya Memikirkan Podium.. Bukan Kemenangan!

RiderTua.com - Marc Marquez bisa merayakan kemenangan pertamanya bersama tim Gresini Ducati jika dia tidak crash beberapa saat setelah memimpin…

20 April 2024

Pengiriman Suzuki Jimny 5-Door Cukup Cepat Meski Inden Beberapa Bulan

RiderTua.com - Suzuki telah menghadirkan Jimny 5-door di Indonesia bulan Februari lalu dan disambut baik di pasarnya. Seperti model 3-door,…

20 April 2024

Toyota Umumkan Recall Prius Karena Ini

RiderTua.com - Toyota Prius masih menjadi salah satu mobil hybrid unggulannya di pasar global. Terlebih setelah modelnya memasuki generasi terbaru…

20 April 2024

BYD dan Mercedes-Benz Siap Hadirkan Mobil Baru di Eropa?

RiderTua.com - BYD sudah dapat mencatatkan hasil penjualan mobil listriknya yang cukup bagus selama ini. Meski demikian, mereka juga melakukan…

20 April 2024

Chery Siapkan Model Omoda Terbaru Lainnya?

RiderTua.com - Kesuksesan Chery dalam menghadirkan Omoda 5 di pasar global menjadi alasan dihadirkan varian listriknya, yaitu Omoda E5. Sejak…

20 April 2024

Alex Rins : Motor Kami Sangat Lamban..!

RiderTua.com - Setelah Suzuki mundur dari MotoGP pada 2022, Alex Rins memutuskan pindah ke tim LCR pada 2023. Ini artinya…

20 April 2024