Categories: All News

All New CBR 250 Segera Mengguncang Indonesia….!

ALL NEW CBR 250

Bukan Honda namanya kalau gak bisa bikin gebrakan pasar…lalu akan ada gonjang ganjing di dunia per-RODA DUA-an kah dalam waktu dekat ini… yah AHM akan segera melaunching varian baru All New CBR 250 di jakarta lalu disertai pula khabarnya dengan kedatangan bintang balap motGP HRC Dani pedrosa wah..tambah seru nih… lalu dilanjutkan test ride…sayang ridertua gak diundang walau memenuhi kriteria 🙂 motor batangan punya…laptop ada.. hihihihihihi cuman waktu yang gak ada 😳
Kembali ke acara launching…. kita lihat aja anthusiasme pasar setelah resmi CBR diresmikan menapaki aspal negeri kita ini….sekali lagi time will tell lagh…

tunggu hari jumat yah… 😀

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Hasil FP1 WSBK Belanda 2024

RiderTua.com, TT Circuit Assen - Hasil FP1 WSBK Belanda 2024 ..Jumat (19/4/2024), Pembalap ROKiT - Motorrad , Toprak Razgatlioglu menjadi…

19 April 2024

Suzuki Pastikan Jimny 3-Door di Indonesia Aman Dari Recall

RiderTua.com - Suzuki sempat melakukan penarikan terhadap Jimny 3-door di Australia beberapa bulan lalu. Belum lagi dengan adanya recall dua…

19 April 2024

Tesla Tunda Pengiriman Cybertruck Akibat Pedal Gas Bermasalah

RiderTua.com - Tesla menjadi salah satu merek mobil listrik yang cukup dikenal di seluruh dunia. Meski demikian, mereka juga dikenal…

19 April 2024

Chery dan Jaguar-Land Rover Bakal Kembangkan Mobil Listrik?

RiderTua.com - Chery telah menghadirkan sejumlah mobil listriknya di pasar global, termasuk Omoda E5. Meski demikian, mereka terbuka bagi merek…

19 April 2024

Alex Rins Berharap Banyak Pada Tes yang Dilakukan Cal Crutchlow di Barcelona

RiderTua.com - Setelah gagal menggelar tes di Portimao karena cuaca buruk dan kemudian COTA menjadi akhir pekan yang menyedihkan bagi…

19 April 2024

Suzuki Telah Mengirim 400 Unit Jimny 5-Door ke Konsumen Indonesia

RiderTua.com - Suzuki masih berusaha untuk memenuhi tingginya permintaan Jimny 5-door di Indonesia. Walau dengan antisipasi sebelumnya, mereka mendapat penumpukan…

19 April 2024