Categories: MotoGP

Valentino Rossi :Rider Tua,disanjung,dibuang….

image

Memang pembalap “tua” satu ini adalah legenda hidup…7 kali juara dunia motoGP ini sekarang sedang dalam masa ujian berat,dia harus meladeni gempuran rider muda yang tampak dalam sesi uji coba kemarin selalu berada didepannya..belum lagi beban mental yang harus dia hadapi sekarang…beban mental apa maksudnya….

Ducati tak menginginkannya..
Tampaknya ada konflik internal antara penyandang dana dengan pabrikan…walau tak tampak diluar namun terlihat keduanya mempunyai orientasi yang berbeda..satu bisnis satunya prestasi…
Rossi yang beradaptasi..
Siapa penahkluk ducati..tentu saja stoner..nah kalaupun rossi bisa juga “menyatu” dengan ducati..suatu prestasi bahwa bukan hanya stoner aja yang bisa menjinakkan ducati…
Yamaha pun rela melepas Rossi..
Apa sudah terlalu tua hingga yamaha cari yang lebih muda..apa gak menarik potensi juara lagi..atau karena cedera sudah gak bisa diharapkan lagi hicks… 🙁
Rossi berjuang sendiri..
Lihat saja tim yamaha Lorenzo bisa bahu membahu dengan spies…pedrosa,stoner,dovi… sedangkan nicky maaf berjuang melawan diri sendiripun dah mpot mpotan
Rossi dibalut Cedera ..
Komplitlah sudah penderitaan mu Val…

Itulah daftar kendala tahun ini yang harus dihadapi Rossi…berjuang dengan segala rintangan…akankah dia lebih cepat “akrab” dengan desmo-nya dengan modal “italiano”nya…akankah dia terseok-seok menghadapi gempuran young guns yang mempunyai “insting membunuh”…. seperti nasib legenda F1 schumacher yang”ompong” juga tahun kemarin????… well… Tahun ini namamu diuji Vale….. good luck…

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

CEO Ducati : Performa Marc Marquez Tidak Bisa Disamakan dengan Pembalap GP24

RiderTua.com - Marc Marquez mengukuhkan dirinya sebagai pembalap GP23 tercepat pada 3 seri pertama MotoGP musim 2024. CEO Ducati Claudio…

25 April 2024

Neta Memulai Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Akhirnya Neta dapat memulai perakitan mobil listriknya di Indonesia setelah memulai penjualannya sejak tahun lalu. Walau mereka baru…

25 April 2024

Citroen e-C3 Siap Diproduksi di Indonesia!

RiderTua.com - Walau Citroen mengimpor seluruh mobilnya dari luar negeri, modelnya dapat dijual dengan harga cukup terjangkau. Tentunya dengan kualitasnya…

25 April 2024

Aleix Espargaro : Fabio Quartararo Bertahan di Yamaha Bukan Hanya Karena Uang

RiderTua.com - Fabio Quartararo memilih tetap bertahan dengan Yamaha meski performa M1 sangat mengecewakannya. Aleix Espargaro ikut mengomentari hal ini, pembalap…

25 April 2024

Penjualan Mobil Listrik Ditargetkan Bisa Mencapai 17 Juta Unit?

RiderTua.com - Sejauh ini penjualan mobil listrik di seluruh dunia masih cukup bagus, walau dengan adanya penurunan tren di Eropa…

25 April 2024

Citroen C3 Aircross akan Dikirim ke Konsumen Bulan Depan

RiderTua.com - Citroen kini menghadirkan varian baru lainnya dari C3 di Indonesia, yaitu Aircross. Layaknya C5 Aircross yang sebelumnya dirilis,…

25 April 2024