Categories: All News

Berapa Standart RPM idle Stasioner motor


Wah kelihatnnya sepele tapi hal ini kalau kita abaikan juga berakibat kurang baik…. bagi motor dan juga kantong kita..kok bisa… kenapa..monggo kita ikuti yuk…

Kenapa harus ada standart RPM idle… yah tentu saja untuk produk motor tertentu ,ada minimum putaran mesin yang disyaratkan, untuk menunjang kerja pompa olie (kisaran 1300-1500 RPM.)

RPM terlalu rendah

RPM yang terlalu rendah menyebabkan pompa olie tidak bekerja optimal,sehingga dengan tidak sempurnanya pelumasan akan mengakibatkan kerusakan pada mesin… baik secara jangka pendek/panjang

RPM terlalu tinggi

1.Panas berlebih ,yang menyebabkan usia mesin jadi lebih pendek..dibanding pemakaian normal.
2.Efek engine Brake berkurang
3.Kampas rem cepat aus karena efek deselerasi yang berkurang tadi
4.Kampas kopling cepet aus juga… lah waktu masuk gigi 1 sudah ngangkat 🙂
5.Boros bensin

Jadi untuk menjaga keawetan mesin, kita diharapkan menyesuaikan RPM yang tertulis di buku manual…

-Skywave, Spin 125 =1.600  ± 100 rpm
-Satria FU ,NMP =1400  ± 100 rpm
-Kawasaki KLX 150S,D T=1400 ±50 rpm

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

MotoGP Dibeli Liberty Media? Dominasi Rider Italia Dan Spanyol Berakhir?

RiderTua.com - Setelah membeli Formula 1, American of Liberty Media pun berusaha mengamankan MotoGP dengan tawaran sebesar 4 miliar euro…

29 Maret 2024

Jack Miller Mengakui Sulit Melawan Acosta, Kaget dengan Gaya Balapnya dan Ingin Belajar dari Rookie MotoGP Itu?

RiderTua.com - Jack Miller mengakui bahwa tidak ada peluang melawan Acosta, pembalap Australia itu terkesan dengan rookie GasGas di Portimao..…

29 Maret 2024

Hyundai Dapat Mengekspor Ioniq 5 N Rakitan Lokal?

RiderTua.com - Dengan Hyundai yang telah meluncurkan Ioniq 5 N di Korea Selatan, model ini akan dihadirkan di negara lainnya.…

29 Maret 2024

Kia EV9 Raih Gelar World Car of the Year Tahun 2024

RiderTua.com - Produk dari Kia sudah tidak bisa diragukan lagi soal kualitasnya. Terlebih dengan model BEV yang dijualnya sejauh ini,…

29 Maret 2024

Hyundai Ioniq 5 Mendapatkan Varian N Lebih Dulu Dari Ioniq 6

RiderTua.com - Hyundai telah meluncurkan Ioniq 5 N sebagai mobil listrik berperforma tinggi pertama dari divisi mobil sport N. Model…

29 Maret 2024

Hyundai Belum Memutuskan Harga Kona EV Terbaru

RiderTua.com - Hyundai Kona Electric generasi terbaru telah dihadirkan di Indonesia, hanya saja harga jualnya tidak ikut diumumkan. Meski mereka…

29 Maret 2024