Categories: wordpress

Publish posting secara otomatis (jadwal) wordpress.


Wah liburan 1 minggu nih… mau kemana yah… pulang kampung … atau main2 ke tempat wisata sama keluarga asyik…. tapi sapa yang jaga warung kikikikiki… kalau ada yang beli gimana… gimana dagangannya… wis bikin artikel dulu lah ..karena mau libur 1 minggu yah bikin artikel 7 lah buat jadwal publish per hari 1 artikel…lumayan warung masih ada dagangan yang ditawarkan

Bagi saya yang newbie ini merupakan hal baru… OK langsung aja setelah ketik 7 artikel (7 konsep)maka kita atur setiap artikel sesuai tanggal yang kita inginkan… seperti dalam gambar dibawah kita menuju ke Terbitkan segera klik sunting

setelah klik sunting maka akan keluar tampilan seperti ini…nah tinggal ganti tanggal dan jam publish/tampil sesuai keinginan kita….lalu klik Oke

nah disitu akan terlihat kapan artikel akan dipublish contoh pada tgl 28 desember 2010 jam 12.00 setelah yakin klik jadwal selesai dah……

setelah klik jadwal maka kita bisa melihat bahwa tulisan kita sudah dijadwal untuk publish tanggal 28 desember 2010 jam 12.00

ok selamat menikmati liburan dan warung ngacir terus………

catatan:bagi yang sudah mahir pasti ini bukan hal yang asing…

This post was last modified on 21 November 2017 18:18

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Aleix Espargaro : Tidak Ada yang Menyangka Pedro Acosta dan KTM Akan Sekuat Itu

RiderTua.com - Aleix Espargaro salah satu dari pembalap senior yang memuji setinggi langit penampilan pembalap baru dari negaranya, Spanyol.. Pedro…

28 Maret 2024

Honda Sulit Kompetitif : Part Baru di Portimao Tidak Banyak Membantu

RiderTua.com - Pekerjaan pengembangan Honda di MotoGP mengalami kesulitan. Seperti di Qatar, pada balapan akhir pekan Portugal, tidak banyak yang…

28 Maret 2024

Hyundai Siap Tingkatkan Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Penjualan mobil listrik Hyundai masih cukup bagus di Indonesia meski dengan kondisi pasarnya selama bulan lalu. Tapi setidaknya…

28 Maret 2024

Hyundai Kembali Menguji Palisade Facelift di Jalan

RiderTua.com - Hyundai mungkin memiliki divisi mobil mewahnya sendiri, yaitu Genesis. Tapi bukan berarti mereka hanya mengandalkan divisinya saja di…

28 Maret 2024

Alasan BMW Belum Umumkan Harga i5 di Indonesia

RiderTua.com - BMW telah meluncurkan i5 di Indonesia sebagai model baru untuk menambah lebih banyak line-up mobil ramah lingkungannya. Mobil…

28 Maret 2024

Mobil Baru Mercedes-Benz yang akan Diluncurkan di Indonesia Tahun Ini

RiderTua.com - Mercedes-Benz telah meluncurkan dua mobil baru di Indonesia, yaitu GLA Facelift dan GLE model terbaru. Meskipun begitu, mereka…

28 Maret 2024