Categories: Otomotif

Wuling Produksi Confero 1.2 Harganya Rp 78 Juta Ajah !

Wuling Produksi Confero 1.2 Harganya Rp 78 Juta Ajah !

Keberadaan Wuling merek mobil asal Tiongkok ini hari demi hari membuat gebrakan yang membuat konsumen di Indonesia terganga dan seakan tak percaya dengan harga yang dibanderol mobil produksinya. Murah banget ! Dua kata itu seakan menjadi ikon Wuling di Indonesia.

Tahukah anda, jika saat ini Wuling tengah mempersiapkan mobil dengan kapasitas mesin 1.200 cc. Dan harganya itu lo murah banget gak ketulungan. Dari foto yang beredar di dunia maya, modelnya mirip kayak Suzuki Karimun Wagon R ya ? Apakah mobil ini hanya berkapasitas 5 penumpang ajah ? Waduh bikin penasaran gimana bentuk sebenarnya mobil super duper murah ini.

Ada 2 tipe yang ditawarkan yaitu Wuling Confero S 1.2C yang dibanderol Rp 88 juta dan Wuling Confero 1.2 yang hanya dibanderol Rp 78 juta ajah. Gak sampai Rp 100 juta sudah dapet mobil baru keren gak tuh ? Tapi kedua varian baru ini masih belum dapet konfirmasi dari Wuling kapan akan dilauching.

Melihat spesifikasi, model eksterior maupun interiornya konsumen seakan tersihir gak percaya jika harga mobil dengan kualitas yang lumayan OK ini murah banget. Sejak pertama datang di Indonesia Wuling seakan ingin menyatu dan berbaur langsung dengan konsumen di Indonesia. Ini dibuktikan dengan dibangunnya pabrik pembuatan mobil Wuling di Indonesia, padahal merek Wuling belum familiar tapi mereka optimis produk mereka bisa diterima konsumen Indonesia.

 

This post was last modified on 12 Oktober 2017 08:27

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Jack Miller Mengakui Sulit Melawan Acosta, Kaget dengan Gaya Balapnya dan Ingin Belajar dari Rookie MotoGP Itu

RiderTua.com - Jack Miller mengakui bahwa tidak ada peluang melawan Acosta, pembalap Australia itu terkesan dengan rookie GasGas di Portimao..…

29 Maret 2024

Hyundai Dapat Mengekspor Ioniq 5 N Rakitan Lokal?

RiderTua.com - Dengan Hyundai yang telah meluncurkan Ioniq 5 N di Korea Selatan, model ini akan dihadirkan di negara lainnya.…

29 Maret 2024

Kia EV9 Raih Gelar World Car of the Year Tahun 2024

RiderTua.com - Produk dari Kia sudah tidak bisa diragukan lagi soal kualitasnya. Terlebih dengan model BEV yang dijualnya sejauh ini,…

29 Maret 2024

Hyundai Ioniq 5 Mendapatkan Varian N Lebih Dulu Dari Ioniq 6

RiderTua.com - Hyundai telah meluncurkan Ioniq 5 N sebagai mobil listrik berperforma tinggi pertama dari divisi mobil sport N. Model…

29 Maret 2024

Hyundai Belum Memutuskan Harga Kona EV Terbaru

RiderTua.com - Hyundai Kona Electric generasi terbaru telah dihadirkan di Indonesia, hanya saja harga jualnya tidak ikut diumumkan. Meski mereka…

29 Maret 2024

Honda akan Merilis Lebih Banyak Mobil HEV?

RiderTua.com - Honda baru memiliki dua mobil hybrid yang dijual di Indonesia, yaitu CR-V dan Accord e:HEV. Meskipun dijual dengan…

29 Maret 2024