Categories: Otomotif

Test Drive Mitsubishi Xpander, Bahaya buat Xeniavanza, Aman buat Ertiga !!!

Baru kemarin penulis dapat kesempatan mencicipi sensasi mengemudi mobil baru besutan Mitsubishi yang heboh itu, bertempat di Surabaya dengan event bertajuk test drive Xpander di Ciputra World Surabaya, memang banyak kelebihan ditawarkan pabrikan berlogo tiga berlian ini untuk varian LMPV ini namun menurut penulis yang paling menonjol dan “perlu” adalah soal tampilan, sementara untuk kelas tertinggi memang ada fitur yang tidak ada pada rivalnya, penulis dapat kesempatan satu putaran saja mengelilingi area mall Ciputra gak boleh nambah..
Begitu masuk memang disergap dengan interior yang modern, sekali lagi memang menang di desain, namun soal kualitas materialnya masih sama dengan rival kuatnya dari Toyota-Daihatsu dan masih kalah dengan Suzuki ( dari material) namun sekali lagi ini memang masalah menang di desain.
Soal kesenyapan kabin juga jempol, suspensinya sepertinya empuk banget atau terlalu empuk ya(saat melibas polisi tidur), tenaga (kebetulan tes yang versi manual GLX) memang lumayan lembut juga… enggak galak.
Kesimpulannya singkatnya untuk kelas LMPV Xpander ini memang patut diwaspadai, bagi pemilik Xenia-Avanza karena menang telak di tampilan namun masih aman buat penggemar Ertiga dari sisi interior kenapa? ( pasti yang punya Ertiga akan tahu jawabannya).

Eksterior
(desain)
Interior
(desain)
Kualitas Material
( Eks-Interior)
Kenyamanan
( Senyap & Suspensi)
Xpander 10 10 8 10
Xeniavanza 8 8 8 9
Ertiga 8 10 10 9

Secara eksterior atau tampilan Xpander ini memang menang telak, namun masalah kualitas material meliputi plat body dan door trim sepertinya Ertiga masih Juara dan tidak terlalu ramai dari sisi desain Suzuki masih lebih elegan… senyapnya kabin dan hentakan suspensi memang nyaman Xpander dibanding Toyota, namun jika dibandingkan Ertiga suspensi 11-12.

Harga Mitsubishi Xpander Surabaya

This post was last modified on 26 Agustus 2017 15:04

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

MotoGP Dibeli Liberty Media? Dominasi Rider Italia Dan Spanyol Berakhir?

RiderTua.com - Setelah membeli Formula 1, American of Liberty Media pun berusaha mengamankan MotoGP dengan tawaran sebesar 4 miliar euro…

29 Maret 2024

Jack Miller Mengakui Sulit Melawan Acosta, Kaget dengan Gaya Balapnya dan Ingin Belajar dari Rookie MotoGP Itu?

RiderTua.com - Jack Miller mengakui bahwa tidak ada peluang melawan Acosta, pembalap Australia itu terkesan dengan rookie GasGas di Portimao..…

29 Maret 2024

Hyundai Dapat Mengekspor Ioniq 5 N Rakitan Lokal?

RiderTua.com - Dengan Hyundai yang telah meluncurkan Ioniq 5 N di Korea Selatan, model ini akan dihadirkan di negara lainnya.…

29 Maret 2024

Kia EV9 Raih Gelar World Car of the Year Tahun 2024

RiderTua.com - Produk dari Kia sudah tidak bisa diragukan lagi soal kualitasnya. Terlebih dengan model BEV yang dijualnya sejauh ini,…

29 Maret 2024

Hyundai Ioniq 5 Mendapatkan Varian N Lebih Dulu Dari Ioniq 6

RiderTua.com - Hyundai telah meluncurkan Ioniq 5 N sebagai mobil listrik berperforma tinggi pertama dari divisi mobil sport N. Model…

29 Maret 2024

Hyundai Belum Memutuskan Harga Kona EV Terbaru

RiderTua.com - Hyundai Kona Electric generasi terbaru telah dihadirkan di Indonesia, hanya saja harga jualnya tidak ikut diumumkan. Meski mereka…

29 Maret 2024