Categories: Otomotif

Line Up Honda Akan “Full Otomatis” pada 25 Tahun Mendatang

Tochigi,JEPANG—Bagaimana jika mobil kita bisa berjalan tanpa kita harus capek berada di belakang kemudi, apakah itu akan terwujud, pabrikan otomotif raksasa Honda mencanangkan produknya akan beroperasi penuh tanpa harus dikendalikan secara “reguler” di 25 tahun mendatang atau paling tidak di tahun 2025, wah wis tuwek ki penulisnya 😀

Honda mengumumkan pada 8 Februari tentang sebuah kebijakan untuk mewujudkan teknologi pengemudian otomatis sepenuhnya sehingga orang tidak perlu berpartisipasi dalam pengoperasian  dalam kondisi tertentu di tahun 2025. Mereka akan mempercepat development yang bertujuan pada teknologi yang mereka sebut pada tingkatan “Level 4” yang merupakan standar internasional untuk mengemudi otomatis, dimana selanjutnya ada  “Level 5” yang sudah tanpa adanya batasan.
Presiden Takahiro Yacho mengungkapkan pandangannya pada sesi briefing yang diadakan di institut penelitian roda empat di prefektur Tochigi,  bahwa “Saya ingin membangun secara teknis sekitar 25 tahun . Untuk 20 tahun ini, dengan bertujuan untuk mengarahkan mengemudi otomatis ke jalan tol yang bertujuan untuk kepraktisan dalam penggunaan. Dan kemudian kami akan memperluasnya ke jalan umum sesudahnya.”

Saat ini, teknologi Honda berada di “Level 1” yang secara otomatis melakukan beberapa penanganan meliputi  akselerasi atau percepatan mobil dan pengoperasian rem( brake).

This post was last modified on 19 Juni 2017 09:05

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Tesla Tunda Pengiriman Cybertruck Akibat Pedal Gas Bermasalah

RiderTua.com - Tesla menjadi salah satu merek mobil listrik yang cukup dikenal di seluruh dunia. Meski demikian, mereka juga dikenal…

19 April 2024

Chery dan Jaguar-Land Rover Bakal Kembangkan Mobil Listrik?

RiderTua.com - Chery telah menghadirkan sejumlah mobil listriknya di pasar global, termasuk Omoda E5. Meski demikian, mereka terbuka bagi merek…

19 April 2024

Alex Rins Berharap Banyak Pada Tes yang Dilakukan Cal Crutchlow di Barcelona

RiderTua.com - Setelah gagal menggelar tes di Portimao karena cuaca buruk dan kemudian COTA menjadi akhir pekan yang menyedihkan bagi…

19 April 2024

Suzuki Telah Mengirim 400 Unit Jimny 5-Door ke Konsumen Indonesia

RiderTua.com - Suzuki masih berusaha untuk memenuhi tingginya permintaan Jimny 5-door di Indonesia. Walau dengan antisipasi sebelumnya, mereka mendapat penumpukan…

19 April 2024

Toyota Fortuner Kini Hadirkan Varian Hybrid!

RiderTua.com - Toyota Fortuner masih menjadi andalannya di segmen SUV ladder frame di Indonesia sampai sekarang. Hanya saja model ini…

19 April 2024

Augusto Fernandez : Sekarang Pedro Acosta Adalah Pembalap Terbaik di Pabrikan KTM

RiderTua.com - Ketika rekan setimnya di GasGas Tech3 Pedro Acosta merayakan podium (finis ke-2) di COTA, Augusto Fernandez hanya mampu…

19 April 2024