Categories: All News

“Concept S” Lamborghini Urus ‘palsu’ dari China.. Weladalah

Ada Lamborghini Urus ‘palsu’ di China?
Perusahaan China Zotye menjadi pembicaraan banyak orang, karena memproduksi mobil-mobil yang mirip dengan mobil asli yang sudah ada hak ciptanya, sebut saja tiruan Audi Q3 dan Porsche Macan. Kali ini, model Lamborghini Urus yang akan dibuat selanjutnya.

Model yang dinamakan Concept S ini sekilas terlihat mirip dengan Urus, adapun perbedaan yang mencolok terletak di knalpot dan bagian sisinya. Jika Urus mempunyai empat knalpot, maka Concept S ada enam knalpot. Begitu pula dengan sisi kanan kirinya yang tampak berbeda. Namun, meski banyak perbedaannya, banyak orang yang mengira kalau itu adalah SUV Lamborghini Urus, karena bagian depan Concept S hampir mirip dengan Urus
Dinamakan Concept S karena meniru nama dari nama mobil Lamborghini yang pernah dipamerkan dalam ajang Geneva Motor Show (GMS) tahun 2005. Ada yang menganggap bahwa Concept S adalah tiruan yang buruk, karena menjiplak nama dan model dari Lamborghini.
Bagian depan Concept S hampir mirip dengan Urus.
Urus ‘palsu’ ini pernah tampil dalam Shanghai Motor Show (SMS) bulan April 2017 lalu, bersama dengan Macan ‘palsu’, SR 9, dan satu model ‘palsu’ lainnya akan diusung nanti.

This post was last modified on 28 Mei 2017 17:48

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

MotoGP Dibeli Liberty Media? Dominasi Rider Italia Dan Spanyol Berakhir?

RiderTua.com - Setelah membeli Formula 1, American of Liberty Media pun berusaha mengamankan MotoGP dengan tawaran sebesar 4 miliar euro…

29 Maret 2024

Jack Miller Mengakui Sulit Melawan Acosta, Kaget dengan Gaya Balapnya dan Ingin Belajar dari Rookie MotoGP Itu?

RiderTua.com - Jack Miller mengakui bahwa tidak ada peluang melawan Acosta, pembalap Australia itu terkesan dengan rookie GasGas di Portimao..…

29 Maret 2024

Hyundai Dapat Mengekspor Ioniq 5 N Rakitan Lokal?

RiderTua.com - Dengan Hyundai yang telah meluncurkan Ioniq 5 N di Korea Selatan, model ini akan dihadirkan di negara lainnya.…

29 Maret 2024

Kia EV9 Raih Gelar World Car of the Year Tahun 2024

RiderTua.com - Produk dari Kia sudah tidak bisa diragukan lagi soal kualitasnya. Terlebih dengan model BEV yang dijualnya sejauh ini,…

29 Maret 2024

Hyundai Ioniq 5 Mendapatkan Varian N Lebih Dulu Dari Ioniq 6

RiderTua.com - Hyundai telah meluncurkan Ioniq 5 N sebagai mobil listrik berperforma tinggi pertama dari divisi mobil sport N. Model…

29 Maret 2024

Hyundai Belum Memutuskan Harga Kona EV Terbaru

RiderTua.com - Hyundai Kona Electric generasi terbaru telah dihadirkan di Indonesia, hanya saja harga jualnya tidak ikut diumumkan. Meski mereka…

29 Maret 2024