Taxi Drone akan beroperasi di Dubai..Juli Tahun Ini..weleh..

RiderTua.Com— Alat transportasi kedepan akan semakin praktis dan canggih saja, dalam mendapatkan layanannyapun akan begitu mudahnya, sebuah terobosan dilakukan oleh pemerintah Dubai kini tengah menguji  penerapan transportasi lokal dengan teknologi canggih, sebuah pesawat tanpa awak ( drone) yang difungsikan layaknya taksi pribadi (personal taxi drone) yang rencananya akan di luncurkan bulan Juli mendatang ..
Nama yang akan diberikan pada Otonomi Aerial Vehicle (AAV) atau “Taxi terbang” ini adalah “Ehang 184 ”   adalah buah kerja sama antara Roads and Transport Authority (RTA) Dubai dengan perusahaan China EHANG.


Sejatinya kendaraan ini lebih mirip dengan helikopter otomatis (karena tanpa pengemudi) dibandingkan dengan Drone, untuk mengangkut penumpang taxi ini menggunakan sistem navigasi onboard dari satu tempat ke tempat lain yang dituju tanpa  perlu pilot…dan menariknya untuk mememesan  taksi terbang ini bisa melalui sebuah aplikasi dari smartphone, untuk daya jelajah atau jarak tempuhnya di klaim mampu  terbang selama 30 menit sekali jalan dan menempuh jarak sekitar  40 sampai dengan 50 km dan daya angkutnya maksimal 100 kg .

Ternyata tidak hanya Dubai saja yang memanfaatkan alat transportasi canggih ini, sebuah perusahaan China juga sudah  bekerja sama dengan Negara Bagian Nevada dan sebuah perusahaan bioteknologi melakukan uji penerbangan serupa yaitu dengan  helikopter tanpa awak .

Foto: Gizmag

 

Source: Facebook Government of Dubai

This post was last modified on 19 Februari 2017 11:42

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Aleix Espargaro : Tidak Ada yang Menyangka Pedro Acosta dan KTM Akan Sekuat Itu

RiderTua.com - Aleix Espargaro salah satu dari pembalap senior yang memuji setinggi langit penampilan pembalap baru dari negaranya, Spanyol.. Pedro…

28 Maret 2024

Honda Sulit Kompetitif : Part Baru di Portimao Tidak Banyak Membantu

RiderTua.com - Pekerjaan pengembangan Honda di MotoGP mengalami kesulitan. Seperti di Qatar, pada balapan akhir pekan Portugal, tidak banyak yang…

28 Maret 2024

Hyundai Siap Tingkatkan Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Penjualan mobil listrik Hyundai masih cukup bagus di Indonesia meski dengan kondisi pasarnya selama bulan lalu. Tapi setidaknya…

28 Maret 2024

Hyundai Kembali Menguji Palisade Facelift di Jalan

RiderTua.com - Hyundai mungkin memiliki divisi mobil mewahnya sendiri, yaitu Genesis. Tapi bukan berarti mereka hanya mengandalkan divisinya saja di…

28 Maret 2024

Alasan BMW Belum Umumkan Harga i5 di Indonesia

RiderTua.com - BMW telah meluncurkan i5 di Indonesia sebagai model baru untuk menambah lebih banyak line-up mobil ramah lingkungannya. Mobil…

28 Maret 2024

Mobil Baru Mercedes-Benz yang akan Diluncurkan di Indonesia Tahun Ini

RiderTua.com - Mercedes-Benz telah meluncurkan dua mobil baru di Indonesia, yaitu GLA Facelift dan GLE model terbaru. Meskipun begitu, mereka…

28 Maret 2024