Categories: MotoGP

Casey Stoner Mengatakan “NO” lagi, Saat Ditawari Gantikan Iannone..Ogah Unjuk Gigi..!!!

Padahal ini kesempatan emas bagi Casey Stoner unjuk gigi… ya sehubungan dengan luka yang diderita Iannone maka sejatinya digantikan oleh pembalap cadangan dimana di Ducati ada Michele Pirro dan bintang motogp serta legenda yang kini masuk kubu Ducati Casey Stoner…
Sementara Michele Pirro pasti tidak bisa karena berbenturan dengan jadwal Tes Valencia… trus Stoner Kenapa tidak mau…???

Seperti dikutip media CorsediMoto.com dan Motorsport.com  Ducati tawari Stoner turun di Motegi namun hanya jawaban tidak keluar dari mulut Stoner, entah karena apa tidak dirinci…. yang jelas “say NO”
“Kami memberi Stoner kesempatan untuk menggantikan Andrea, tapi ia menolak, kata  Direktur Ducati Corse Sporting Paolo Ciabatti…oleh karena itu sambil menunggu penyembuhan  cedera Iannone, Ducati di Motegi akan turunkan satu motor pabrikan  saja ( Dovi).”

Namun diberitakan pula bahwa Ducati belum benar-benar menutup pintu pada Stoner untuk membuat kembali ke trek ….Awalnya Casey tidak berniat untuk kembali ke paddock sampai balapan terakhir di Valencia. Tapi mungkin karena itu Australia dia akan berubah pikiran, saya tidak tahu. ” tambah Paolo Ciabatti

Sebenarnya ini ada timing yang paling tepat buat Stoner  daripada sebelumnya untuk kembali ke grid MotoGP tapi sekali lagi dia mengatakan tidak. Ducati telah diletakkan beri lampu hijau kemungkinan Casey Stoner menjadi pengganti Andrea Iannone yang terluka di Grand Prix Jepang pekan ini. namun rider Australia ini menolak ‘undangan’ Ducati itu sehingga pabrikan asal Italia itu akan turun dengan motor resmi cuma satu di Motegi..trus  Ngapain aja tuh Stoner di sono 😀 …kita kecewa karena sebetulnya pengi lihat aksi dia di sirkuit kan… ayo dong… balapan lagi  biar seru… 😀

This post was last modified on 12 Oktober 2016 05:43

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Kolaborasi Yamaha dengan FILA, Luncurkan Fazzio Edisi Spesial

RiderTua.com - Salah satu skutik Yamaha yang berkolaborasi dengan FILA yakni sebuah brand fashion terkenal, menghasilkan edisi spesial dari Fazzio…

25 April 2024

CEO Ducati : Performa Marc Marquez Tidak Bisa Disamakan dengan Pembalap GP24

RiderTua.com - Marc Marquez mengukuhkan dirinya sebagai pembalap GP23 tercepat pada 3 seri pertama MotoGP musim 2024. CEO Ducati Claudio…

25 April 2024

Neta Memulai Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Akhirnya Neta dapat memulai perakitan mobil listriknya di Indonesia setelah memulai penjualannya sejak tahun lalu. Walau mereka baru…

25 April 2024

Citroen e-C3 Siap Diproduksi di Indonesia!

RiderTua.com - Walau Citroen mengimpor seluruh mobilnya dari luar negeri, modelnya dapat dijual dengan harga cukup terjangkau. Tentunya dengan kualitasnya…

25 April 2024

Aleix Espargaro : Fabio Quartararo Bertahan di Yamaha Bukan Hanya Karena Uang

RiderTua.com - Fabio Quartararo memilih tetap bertahan dengan Yamaha meski performa M1 sangat mengecewakannya. Aleix Espargaro ikut mengomentari hal ini, pembalap…

25 April 2024

Penjualan Mobil Listrik Ditargetkan Bisa Mencapai 17 Juta Unit?

RiderTua.com - Sejauh ini penjualan mobil listrik di seluruh dunia masih cukup bagus, walau dengan adanya penurunan tren di Eropa…

25 April 2024