Categories: Sepeda Motor

Aplikasi Keren Dari Ducati…Namanya “Scrambler Ducati Configurator”… Bisa Jadi Kenyataan…!!!

Bermacam Cara menarik dilakukan pabrikan roda dua dalam memperkenalkan sekaligus membuat para calon pembeli mudah menentukan pilihan pabrikan roda dua asal Italia ini salah satunya memberikan senuah alat bantu atau Tools buat mereka yang mempunyai jiwa dinamis serta kreatif membuat ide pada motornya..tak tanggung tanggung banyak paket disediakan buat varian Scrambler..ada 6 varian yang bisa di modif sesuai kemauan kita… keren banget…

Displacement 399 cc
Seat Height 790 mm – sella bassa da 770 mm e alta da 810 mm disponibili come accessorio
Weight 167 kg
Power 30,2 kW (41 hp) @ 8.750 rpm

Seat Height 790 mm
Weight 176,5 kg
Power 55 kW (75 hp) @ 8.250 rpm
Displacement 803 cc

Power 55 kW (75 hp) @ 8.250 rpm
Weight 176,5 kg
Displacement 803 cc
Seat Height 790 mm

Seat Height 790 mm (31.1 in)
Power 55 kW (75 hp) @ 8.250 rpm
Weight 170 kg
Displacement 803 cc

 

Displacement 803 cc
Seat Height 790 mm
Weight 176,5 kg
Power 55 kW (75 hp) @ 8.250 rpm

Weight 176,5 kg
Seat Height 790 mm
Displacement 803 cc
Power 55 kW (75 hp) @ 8.250 rpm

Ada yang menarik…?
Kalau RT lihat ada Varian dengan CC paling kecil yaitu 400 cc.. yang dilabeli “Sixty2”
Tak lupa yang kerennya adalah Ducati sediakan part aftermarket nan komplit dari individual parts dan accessories, serta  apparel Ducati Scrambler itu sendiri..tinggal Klik … http://configurator.scramblerducati.com/

Semoga terinspirasi….

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Hasil FP1 WSBK Belanda 2024

RiderTua.com, TT Circuit Assen - Hasil FP1 WSBK Belanda 2024 ..Jumat (19/4/2024), Pembalap ROKiT - Motorrad , Toprak Razgatlioglu menjadi…

19 April 2024

Suzuki Pastikan Jimny 3-Door di Indonesia Aman Dari Recall

RiderTua.com - Suzuki sempat melakukan penarikan terhadap Jimny 3-door di Australia beberapa bulan lalu. Belum lagi dengan adanya recall dua…

19 April 2024

Tesla Tunda Pengiriman Cybertruck Akibat Pedal Gas Bermasalah

RiderTua.com - Tesla menjadi salah satu merek mobil listrik yang cukup dikenal di seluruh dunia. Meski demikian, mereka juga dikenal…

19 April 2024

Chery dan Jaguar-Land Rover Bakal Kembangkan Mobil Listrik?

RiderTua.com - Chery telah menghadirkan sejumlah mobil listriknya di pasar global, termasuk Omoda E5. Meski demikian, mereka terbuka bagi merek…

19 April 2024

Alex Rins Berharap Banyak Pada Tes yang Dilakukan Cal Crutchlow di Barcelona

RiderTua.com - Setelah gagal menggelar tes di Portimao karena cuaca buruk dan kemudian COTA menjadi akhir pekan yang menyedihkan bagi…

19 April 2024

Suzuki Telah Mengirim 400 Unit Jimny 5-Door ke Konsumen Indonesia

RiderTua.com - Suzuki masih berusaha untuk memenuhi tingginya permintaan Jimny 5-door di Indonesia. Walau dengan antisipasi sebelumnya, mereka mendapat penumpukan…

19 April 2024