Categories: MotoGP

Wilco Zeelenberg : Marc Marquez sangat fantastis… Tapi Yamaha Bisa mengejar…!!

Pada paruh pertama musim ini, penampilan dari Marc Marquez begitu luar biasa, hal itu menuai tanggapan dari Manager tim Movistar Yamaha Wilco Zeelenberg.
Zeelenberg menilai performa Marc Marquez sejauh ini sangat fantastis Meskipun penampilannya saat ini tidak cepat tapi ia mampu menang disaat waktu dan tempat yang tepat.


Dibalapan pertama musim ini terlihat jelas performa Marquez merupakan yang perkasa sejauh ini. Jika kita melihat penampilannya ia juga sering terjatuh, tapi beruntungnya selalu pada waktu dan tempat yang tepat …

“ Ini merupakan musim yang sedikit aneh dan Anda tak bisa mengatakan seseorang jauh lebih kuat dari pada yang lain. Marquez telah memimpin dengan klasemen 48 poin dari Jorge Lorenzo, tapi jika melihat ke belakang dia juga sering mengalami kesulitan. Saya pikir tak ada perbedaan yang sangat besar antara mereka hanya saja Marquez telah mengambil keuntungan dari momen yang dirinya miliki, tapi kami masih punya sisa banyak balapan dan saya percaya masih banyak hal yang masih bisa terjadi ”

Paruh dua musim ini Yamaha sepertinya termotivasi besar buat kejar ketertinggalannya… Terutama Jorge Lorenzo Team… Yakin Bro…??

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Toyota Dkk Tidak Naikkan Harga Small SUV Bulan Ini

RiderTua.com - Toyota memang memiliki berbagai macam model SUV yang dijualnya di Indonesia. Seperti small SUV Raize yang dijual bersama…

16 April 2024

Cara Enea Bastianini Menghemat Ban, Mulai ‘Ngepush’ Pada 8 Lap Terakhir

RiderTua.com - Setelah meraih dua kali podium berturut-turut, Enea Bastianini berhasil menempati peringkat 2 di klasemen. Rider pabrikan Ducati itu…

16 April 2024

Motor Adventure Baru MV Agusta LXP Enduro Veloce, Versi untuk Jalan Raya

RiderTua.com - Pabrikan asal Italia yakni MV Agusta kembali meluncurkan motor adventure baru dengan nama MV Agusta LXP Enduro Veloce…

16 April 2024

Pedro Acosta : Maverick Vinales Benar-benar Tak Tersentuh

RiderTua.com - Saat start di GP Amerika, Pedro Acosta melesat bak roket dan langsung memimpin balapan untuk beberapa lap. Saat…

16 April 2024

All New Mitsubishi Triton Raih Lima Bintang Dari Tes Tabrak Australasian NCAP

RiderTua.com - Mobil pikap Mitsubishi, yaitu Triton, telah mendapatkan model generasi terbarunya sejak tahun lalu di Thailand. Pikap double cabin…

16 April 2024

Suzuki Naikkan Harga Baleno, Kompetitornya Masih Pertahankan Harga Lamanya

RiderTua.com - Suzuki telah menaikkan harga sejumlah mobilnya di Indonesia, baik model MPV maupun SUV. Kini giliran Baleno Hatchback yang…

16 April 2024