Categories: MotoGP

Inilah Rahasia Yamaha Gak Butuh Lorenzo dan Iannnone…Filosofi “Kandang Macan”…!!!

Boleh dibilang ini sebuah opini penulis, namun analisa ini bukan asal saja karena telah banyak bukti bahwa jika hal ini dilakukan akan membuat kinerja Tim akan kurang fokus, bukan title yang digapai, justru perpecahan dan kondisi yang kurang kondusif dalam tubuh tim…
Memang kenapa bisa demikian…???

Sudah menjadi rahasia umum Rossi dan Lorenzo tidak bisa akur, ibarat air dan minyak walau dikemudian hari diberitakan mereka sudah damai namun itu bukan jaminan… ada bara api didalamnya…
Menyatukan dua orang juara tidaklah mudah, kadang sifat asli dan manusiawi muncul persaingan yang panas akhirnya berujung bentrok…
nah berkaca dari hal tadi maka jika Iannone yang terlihat lebih “Liar” punya kans untuk mengganggu konsentrasi Lorenzo yang diproyeksikan Ducati buat Juara dunia

Dani Pedrosa dan Marc Marquez  harmonis… Valentino Rossi dan Maverick akan serasi… Lorenzo dengan Dovi ? dovi akan menjadi rider kedua…

singkat kata…Iannone terlalu bagus untuk jadi tandem Lorenzo….intinya tidak bisa menyatukan dua macan dalam satu kandang…yo pora..??

This post was last modified on 10 Juli 2016 12:41

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Toyota Dkk Tidak Naikkan Harga Small SUV Bulan Ini

RiderTua.com - Toyota memang memiliki berbagai macam model SUV yang dijualnya di Indonesia. Seperti small SUV Raize yang dijual bersama…

16 April 2024

Cara Enea Bastianini Menghemat Ban, Mulai ‘Ngepush’ Pada 8 Lap Terakhir

RiderTua.com - Setelah meraih dua kali podium berturut-turut, Enea Bastianini berhasil menempati peringkat 2 di klasemen. Rider pabrikan Ducati itu…

16 April 2024

Motor Adventure Baru MV Agusta LXP Enduro Veloce, Versi untuk Jalan Raya

RiderTua.com - Pabrikan asal Italia yakni MV Agusta kembali meluncurkan motor adventure baru dengan nama MV Agusta LXP Enduro Veloce…

16 April 2024

Pedro Acosta : Maverick Vinales Benar-benar Tak Tersentuh

RiderTua.com - Saat start di GP Amerika, Pedro Acosta melesat bak roket dan langsung memimpin balapan untuk beberapa lap. Saat…

16 April 2024

All New Mitsubishi Triton Raih Lima Bintang Dari Tes Tabrak Australasian NCAP

RiderTua.com - Mobil pikap Mitsubishi, yaitu Triton, telah mendapatkan model generasi terbarunya sejak tahun lalu di Thailand. Pikap double cabin…

16 April 2024

Suzuki Naikkan Harga Baleno, Kompetitornya Masih Pertahankan Harga Lamanya

RiderTua.com - Suzuki telah menaikkan harga sejumlah mobilnya di Indonesia, baik model MPV maupun SUV. Kini giliran Baleno Hatchback yang…

16 April 2024