Lorenzo Menuduh Rossi Meng”kopi” Datanya… Wahhh..???

RiderTua.Com— Kali  ini Jorge Lorenzo mengatakan sesuatu yang pastinya akan membuat orang kaget, juara dunia bertahan tersebut mengatakan bahwa Rossi harus berterima kasih atas adanya izin dari Yamaha untuk berbagi data yang membuat dirinya menjadi kompetitif di tahun 2015 dan 2016.

Pembalap Spanyol itu mengatakan,”Saya dan Forcada yang melakukan setting motor buat tim, dan itu bukanlah hal yang baru. Dan pagi ini, di saat Valentino harus berusaha keras, di mana kecepatan tidak bisa di bawah 2:04, pertukaran data memberikan efek yang luar biasa sebagaimana balapan yang dia lakukan di tahun lalu”

“Ini adalah kebijakan di Yamaha, mereka memperbolehkan membagi data antara dua pembalap mereka”, tutup Lorenzo.

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Honda Catatkan Hasil Penjualan Mobil yang Bagus Bulan Lalu

RiderTua.com - Honda mungkin juga mengalami perlambatan penjualan mobil di Indonesia sepanjang kuartal pertama tahun ini. Tapi setidaknya hasil yang…

23 April 2024

BYD akan Merilis Pikap D-Cab Terbarunya Minggu Ini

RiderTua.com - BYD telah dikenal dengan mobil listriknya di pasar global, dari hatchback, sedan, sampai SUV telah dijualnya. Namun hanya…

23 April 2024

Chery akan Hadirkan MPV Terbaru Melalui Exeed

RiderTua.com - Chery memang dikenal dengan sejumlah model yang dijualnya di pasar. Meski mereka juga memiliki merek mobil lainnya, salah…

23 April 2024

5 Tim MotoGP Ini Bisa Mengalami Perubahan Besar di 2025

RiderTua.com - Dengan hanya 6 pembalap yang dipastikan berada di grid MotoGP 2025 sejauh ini dan 3 tim satelit yang…

23 April 2024

Toyota Avanza Masih Pimpin Segmen LMPV Meski Penjualan Menurun

RiderTua.com - Toyota masih membuktikan sebagai pemimpin penjualan mobil di Indonesia. Tak terkecuali di segmen low MPV, dimana Avanza tetap…

23 April 2024

Lorenzo Savadori, Stefan Bradl dan Dani Pedrosa Tampil dengan Wild Card di GP Jerez

RiderTua.com - Jumlah grid MotoGP akan bertambah menjadi 25 dengan kehadiran 3 pembalap wild card di Jerez akhir pekan ini.…

23 April 2024