Categories: MotoGP

Wow..Daftar Top Speed MotoGP 3 tahun Terakhir… Tembus 350 KPJ….!!!

RiderTua.Com— Bicara Top Speed loh ya..bukan pemenang race… karena kencang belum tentu menang… Terlihat Loyo belum tentu KO… trus siapa motor terkencang Honda, Ducati atau Yamaha… kecepatan tertinggi atau top speed semakin meningkat tiap tahunnya…

  • Di Phillip Island motor prototype ini bisa digeber hingga 344,8 Km/jam oleh pembalap Alvaro Bautista dengan motor  Honda,
  • Berikutnya meningkat lagi menjadi 349.6 Km/jam di Mugello oleh IANNONE dengan ducati desmo,
  • Dan kembali di  Mugello tahun 2015 IANNONE geber motor Italianya dengan kecepatan puncak 350.8 Km/jam…. busyetttt………

Secara garis besarnya top speed dipegang oleh pabrikan Honda dan Ducati… dan ada kemiripan dengan konfigurasi mesinnya…
Berikut catatan waktu tercepat yang bisa diraih disetiap  musim baik saat race maupun latihan …

Juara dunia konstruktor MotoGP 2013 = Honda
Juara dunia pembalap MotoGP 2013 = Marc Marquez, Honda

Juara dunia konstruktor MotoGP 2014 = Honda
Juara dunia pembalap MotoGP 2014 = Marc Marquez, Honda

Juara dunia konstruktor MotoGP 2015 = Yamaha
Juara dunia pembalap MotoGP 2015 = Jorge Lorenzo, Yamaha

Kalau Ninja H2R bisa tembus 352 KM/h namun kalau diadu secara kombinasi trek tidak ada apa-apanya… bahkan kalau motor Prototype ini khusus buat drag bisa lebih kencang dari itu… ra percoyo….karepmu…. 😀

Tapi ada satu hal yang Unik…. Yamaha Motornya gak kencang…tapi kok Juara Dunia… ya… Nah Loh…sapa suruh kenceng-kenceng  

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Jack Miller Mengakui Sulit Melawan Acosta, Kaget dengan Gaya Balapnya dan Ingin Belajar dari Rookie MotoGP Itu?

RiderTua.com - Jack Miller mengakui bahwa tidak ada peluang melawan Acosta, pembalap Australia itu terkesan dengan rookie GasGas di Portimao..…

29 Maret 2024

Hyundai Dapat Mengekspor Ioniq 5 N Rakitan Lokal?

RiderTua.com - Dengan Hyundai yang telah meluncurkan Ioniq 5 N di Korea Selatan, model ini akan dihadirkan di negara lainnya.…

29 Maret 2024

Kia EV9 Raih Gelar World Car of the Year Tahun 2024

RiderTua.com - Produk dari Kia sudah tidak bisa diragukan lagi soal kualitasnya. Terlebih dengan model BEV yang dijualnya sejauh ini,…

29 Maret 2024

Hyundai Ioniq 5 Mendapatkan Varian N Lebih Dulu Dari Ioniq 6

RiderTua.com - Hyundai telah meluncurkan Ioniq 5 N sebagai mobil listrik berperforma tinggi pertama dari divisi mobil sport N. Model…

29 Maret 2024

Hyundai Belum Memutuskan Harga Kona EV Terbaru

RiderTua.com - Hyundai Kona Electric generasi terbaru telah dihadirkan di Indonesia, hanya saja harga jualnya tidak ikut diumumkan. Meski mereka…

29 Maret 2024

Honda akan Merilis Lebih Banyak Mobil HEV?

RiderTua.com - Honda baru memiliki dua mobil hybrid yang dijual di Indonesia, yaitu CR-V dan Accord e:HEV. Meskipun dijual dengan…

29 Maret 2024