Categories: MotoGP

GP Aragon : Rossi Kalah Dengan Terhormat…!!! …Ohisashiburi

RiderTua.Com— Duel sengit seri Aragon masih menyisakan decak kagum bagi seorang Dani Pedrosa karena memang seolah “Ohisashiburi” atau “long time no see” jarang-jarang terjadi…
Yang perlu digaris bawahi disini adalah sebuah tontonan dalam pertarungan yang menarik tentunya adalah sebuah sportivitas mengakui keunggulan lawan dan saling menghargai… menang bukan tujuan utama..menang dengan menghalalkan segala cara dan memaksa hingga merugikan lawan dalam sebuah olah raga adalah sebuah hal yang kurang bernilai secara tontonan..lah mau nonton apa kalau pada ujungnya kedua rider tadi jatuh…dan The Battle Is end… ora menarik Coy…

Walau duel dimenangkan oleh Dani namun respect tetap bisa disandang Valentino Rossi, sekalipun kadang terlihat manuver berani namun tetap dibawah kendali emosi entah karena faktor mencari posisi aman dan menghindari crash (kalau jatuh hancur point) namun ini termasuk strategi matang seorang Vale….
Dan Dani Pedrosapun terlihat juga seorang rider yang “Sopan” tidak selalu memaksa jika tidak benar-benar berada diatas secara kecepatan, kemarin karena merasa superior maka dia perhitungkan akan mampu meladeni gaya Vale…
Dan akhirnya adalah sebuah suguhan tontonan menarik dari kedua rider ini… coba kalau Dani menangnya ngacir..akan lain ceritanya….
Walau kalah Rossi kalah secara Terhormat… yo pora son

Respect For You Both…

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Jack Miller Mengakui Sulit Melawan Acosta, Kaget dengan Gaya Balapnya dan Ingin Belajar dari Rookie MotoGP Itu?

RiderTua.com - Jack Miller mengakui bahwa tidak ada peluang melawan Acosta, pembalap Australia itu terkesan dengan rookie GasGas di Portimao..…

29 Maret 2024

Hyundai Dapat Mengekspor Ioniq 5 N Rakitan Lokal?

RiderTua.com - Dengan Hyundai yang telah meluncurkan Ioniq 5 N di Korea Selatan, model ini akan dihadirkan di negara lainnya.…

29 Maret 2024

Kia EV9 Raih Gelar World Car of the Year Tahun 2024

RiderTua.com - Produk dari Kia sudah tidak bisa diragukan lagi soal kualitasnya. Terlebih dengan model BEV yang dijualnya sejauh ini,…

29 Maret 2024

Hyundai Ioniq 5 Mendapatkan Varian N Lebih Dulu Dari Ioniq 6

RiderTua.com - Hyundai telah meluncurkan Ioniq 5 N sebagai mobil listrik berperforma tinggi pertama dari divisi mobil sport N. Model…

29 Maret 2024

Hyundai Belum Memutuskan Harga Kona EV Terbaru

RiderTua.com - Hyundai Kona Electric generasi terbaru telah dihadirkan di Indonesia, hanya saja harga jualnya tidak ikut diumumkan. Meski mereka…

29 Maret 2024

Honda akan Merilis Lebih Banyak Mobil HEV?

RiderTua.com - Honda baru memiliki dua mobil hybrid yang dijual di Indonesia, yaitu CR-V dan Accord e:HEV. Meskipun dijual dengan…

29 Maret 2024