Categories: MotoGPYAMAHA

Valentino Rossi “Abaikan” Marquez dan lebih Fokus Pada Lorenzo… Perang Urat Syaraf…???


RiderTua.Com— Entah ini sebuah strategi atau memang kenyataan yang mengharuskan dia mengambil cara ini, dimana Valentino Rossi justru lebih fokus menghadapi Lorenzo ketimbang meladeni Marquez, disisi lain ketika Marquez diabaikan oleh Rossi justru akan melecut Marquez untuk membuktikan bahwa dia masih “ada” dan terbukti di Brno kemarin tujuan utama Marquez adalah berada didepan Rossi..dan terwujud…


Ada juga yang memberitakan bahwa Rossi tidak takut dengan senjata Marquez saat ini yaitu Paket 2014 dan 2015 dimana gabungan keduannya menjadikan RC213V semakin ngacir… walau di Brno kemarin paket Marquez kurang ciamik karena salah pilih ban… ban keras “melempem” …
Rossipun merasa kecepatan Dia tidak seperti Marquez dan Jo dan Rossi pun pasang target bahwa yang dia kejar adalah Jo…ini pertarungan antara Rossi dan Jorge Lorenzo demi perebutan gelar dunia ke-10…
Weleh semakin berat saja nih jika yang dilawan adalah rider tangguh dengan motor yang sama ( YZR-M1)

 

Klasemen MotoGP Setelah seri-11  2015

Pos. Rider Bike Nation Points
1 Jorge LORENZO Yamaha SPA 211
2 Valentino ROSSI Yamaha ITA 211
3 Marc MARQUEZ Honda SPA 159
4 Andrea IANNONE Ducati ITA 142
5 Bradley SMITH Yamaha GBR 106
6 Andrea DOVIZIOSO Ducati ITA 104
7 Dani PEDROSA Honda SPA 91

 

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

CEO Ducati : Performa Marc Marquez Tidak Bisa Disamakan dengan Pembalap GP24

RiderTua.com - Marc Marquez mengukuhkan dirinya sebagai pembalap GP23 tercepat pada 3 seri pertama MotoGP musim 2024. CEO Ducati Claudio…

25 April 2024

Neta Memulai Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Akhirnya Neta dapat memulai perakitan mobil listriknya di Indonesia setelah memulai penjualannya sejak tahun lalu. Walau mereka baru…

25 April 2024

Citroen e-C3 Siap Diproduksi di Indonesia!

RiderTua.com - Walau Citroen mengimpor seluruh mobilnya dari luar negeri, modelnya dapat dijual dengan harga cukup terjangkau. Tentunya dengan kualitasnya…

25 April 2024

Aleix Espargaro : Fabio Quartararo Bertahan di Yamaha Bukan Hanya Karena Uang

RiderTua.com - Fabio Quartararo memilih tetap bertahan dengan Yamaha meski performa M1 sangat mengecewakannya. Aleix Espargaro ikut mengomentari hal ini, pembalap…

25 April 2024

Penjualan Mobil Listrik Ditargetkan Bisa Mencapai 17 Juta Unit?

RiderTua.com - Sejauh ini penjualan mobil listrik di seluruh dunia masih cukup bagus, walau dengan adanya penurunan tren di Eropa…

25 April 2024

Citroen C3 Aircross akan Dikirim ke Konsumen Bulan Depan

RiderTua.com - Citroen kini menghadirkan varian baru lainnya dari C3 di Indonesia, yaitu Aircross. Layaknya C5 Aircross yang sebelumnya dirilis,…

25 April 2024