Categories: MotoGPYAMAHA

Inilah Kelebihan Valentino Rossi : Rider dengan daya ingat paling Tajam…!!

RiderTua.Com— Sebuah pernyataan menarik dari Kepala Mekanik Valentino Rossi, Silvano Galbusera dimana ketika dia “berkomunikasi” dengan Valentino Rossi saat mengikuti setiap gelaran balap maka bisa diambil kesimpulan bahwa Rossi berbeda dengan rider lainnya… dia memiliki ingatan yang sangat tajam, memory dia saat mencatat kejadian disetiap lap begitu jelas dan nyata, itulah kemungkinan yang membuat tim merasa terbantu dalam menciptakan settingan yang sesuai dengan kondisi trek saat balapan…

Saat tim berusaha melakukan perbaikan pada motor dengan bantuan “daya ingat” Rossi semua menjadi terbantu Rossi ingat semua detil yang terjadi saat setelah selesai balapan dari perilaku motor posisi rider lain, sektor dimana dia sangat kuat dan lemah dan kemampuan luar biasa Rossi inilah yang mampu membantu tim dalam memperbaiki settingan motornya…Valentino Rossi begitu cepat dan ingatannya begitu tajam dalam mempelajari perilaku motor sangat mengaumkan…
Bahkan ketika balapan harus dilakukan dengan 23 putaran dia ingat betul di lap 13 ditikungan ke 3 Valentino Rossi ingat  kejadian apa dan bagaimana motor berperilaku saat ditikungan itu, hanya dengan mengingatnya… busyett… !!!

Memang semua itu tak lain adalah kombinasi dari kemampuan seorang Vale (bakat)dan buah dari pengalaman yang terasah selama bertahun-tahun… tinggal tim dan teknologi yang bisa menjadikan “memory” Rossi tadi menjadi motor yang kompetitif… tak terbayangkan jika Vale bergabung dengan Tim Honda dimana jika ide Rossi untuk membuat motor kencang diterjemahkan oleh pabrikan yang dana buat pengembangan motor tidak terbatas…Akan menjadi motor yang mengerikan buat rivalnya  ???

Bagaimana pula jika Rossi dengan umur yang sekarang saja masih sanggup meladeni rider-rider muda… hebat opo ora coy…bantah?  😀

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Replika Yamaha YZF-R1 Jonathan Rea Dijual Sangat Terbatas!

RiderTua.com - Replika motor balap Jonathan Rea Replica YZF-R1 di WSBK yang mengambil basis dari model standarnya, terinspirasi dari tim…

20 April 2024

Komentar Gigi Dall’Igna Atas Penampilan Marc Marquez, Bastianini, Pecco dan Martin di Texas

RiderTua.com - Meski Marc Marquez mengalami crash saat memimpin GP Amerika, General Manager Ducati Corse Gigi Dall'Igna memuji kecemerlangannya. Pembalap…

20 April 2024

Hasil FP2 WSBK Belanda 2024 : Hujan, Bautista Tercepat!

RiderTua.com, TT Circuit Assen - Hasil FP2 WSBK Belanda 2024 ..Jumat, 19 April 2024, Dalam sesi FP2 WSBK Belanda yang…

19 April 2024

Stefan Bradl : Ketika Marc Marquez Jatuh, Acosta Pasti Tersenyum

RiderTua.com - Stefan Bradl dan Marc Marquez bekerja bersama untuk Honda selama bertahun-tahun. Setelah Baby Alien pindah ke tim satelit…

19 April 2024

Hasil FP1 WSBK Belanda 2024

RiderTua.com, TT Circuit Assen - Hasil FP1 WSBK Belanda 2024 ..Jumat (19/4/2024), Pembalap ROKiT - Motorrad , Toprak Razgatlioglu menjadi…

19 April 2024

Suzuki Pastikan Jimny 3-Door di Indonesia Aman Dari Recall

RiderTua.com - Suzuki sempat melakukan penarikan terhadap Jimny 3-door di Australia beberapa bulan lalu. Belum lagi dengan adanya recall dua…

19 April 2024