Categories: MotoGP

Valentino Rossi : Kualifikasi Akan seperti "Neraka"… Kalau Gentar Pakai Popok saja…!!!

RiderTua.Com— Mendapati perolehan posisi ke-9 saat sesi latihan bebas rupanya membuat Valentino Rossi pembalap Movistar Yamaha ini tidak pasang target muluk dalam perolehan posisi saat start… mungkin posisi baris kedua adalah yang realistis menurutnya ( 4-5-6) … weladalah kok Valentino Rossi merasa “ngeper” gitu bro…ono opo to…???
Inikah tanda -tanda awal persaingan bakalan ketat…dan bukan masalah pada motor YZR M1……bahkan ketika melihat hasil 9 rider tecepat berada pada waktu dengan waktu 0.370 detik itu adalah merupakan stress tingkat tinggi… dan Kualifikasi hari ini akan menjadi seperti Neraka…. mbledossss………….

Namun bukan berarti Rossi akan gentar..ketika ditanya dia tetap saja dengan gayanya yang bercanda dan masih ada selera humornya walau capaiannya hanya tercepat ke-9…dia mengatakan sambil tersenyum bahwa “dia adalah rider tercepat diatas usia 35 tahun…atau dia sudah terlalu tua jompo dan harus pakai popok untuk lansia…” candanya.. 😀

Valentino Rossi menambahkan motor-motor ducati dan suzuki sangat diuntungkan dengan ban belakang yang lebih soft  saat latihan bebas mereka tampak bagus…
Namun hasilnya akan berbeda saat balapan sesungguhnya…namun bagaimana jika saat kualifikasi yang Rossi targetkan berada di baris kedua atau 6 besar ternyata tetap pada posisi 9..??? tetap tujuan Rossi berada di baris kedua saja karena jarak rider terdepan kemungkinan sangat dekat dan di Qatar akan sangat mudah untuk overtake …semua bisa berubah saat balapan…
Tim Yamaha Movistar sepertinya masih terkendala dengan pilihan ban yang tepat biar bisa ngacir… mungkin mereka mulai bingung menentukan pilihan ban … 🙂
Sejak kamis tim mencoba beberapa settingan dan berusaha memahami tentang perilaku motor dan meningkatkan kinerjanya … dalam melihat daya lekat ban hari jumat mereka mencoba ban berbeda pada satu motor yang sama dan kemudian menjajalnya pada dua motor berbeda settingan … akankah mereka menemukan racikan yang pas buat Kualifikasi nanti malam dan mendapatakan posisi di baris kedua seperti yang diinginkan Rossi..
Bagaimana dengan Lorenzo..? Dia pasang target di baris depan….. wahh… pede yaa…

 

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Neta Memulai Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Akhirnya Neta dapat memulai perakitan mobil listriknya di Indonesia setelah memulai penjualannya sejak tahun lalu. Walau mereka baru…

25 April 2024

Citroen e-C3 Siap Diproduksi di Indonesia!

RiderTua.com - Walau Citroen mengimpor seluruh mobilnya dari luar negeri, modelnya dapat dijual dengan harga cukup terjangkau. Tentunya dengan kualitasnya…

25 April 2024

Aleix Espargaro : Fabio Quartararo Bertahan di Yamaha Bukan Hanya Karena Uang

RiderTua.com - Fabio Quartararo memilih tetap bertahan dengan Yamaha meski performa M1 sangat mengecewakannya. Aleix Espargaro ikut mengomentari hal ini, pembalap…

25 April 2024

Penjualan Mobil Listrik Ditargetkan Bisa Mencapai 17 Juta Unit?

RiderTua.com - Sejauh ini penjualan mobil listrik di seluruh dunia masih cukup bagus, walau dengan adanya penurunan tren di Eropa…

25 April 2024

Citroen C3 Aircross akan Dikirim ke Konsumen Bulan Depan

RiderTua.com - Citroen kini menghadirkan varian baru lainnya dari C3 di Indonesia, yaitu Aircross. Layaknya C5 Aircross yang sebelumnya dirilis,…

25 April 2024

Marco Bezzecchi : Kami Belum Mencetak Satu Poin Pun di Sprint Race

RiderTua.com - Dari 3 sprint pertama musim 2024, duo rider VR46 Marco Bezzecchi dan Fabio di Giannantonio belum mencetak satu…

25 April 2024