Categories: All News

Pulsar 200 RS Top Speed 140 kpj…. bikin yang lain Memble……!!!

Pabrikan India tak hentinya mencoba mendobrak segment sport bike di kelas “antara” jika yang populer dimarih adalah 150cc… dan kelas elite adalah 250 cc maka dengan kubikasi ditengah-tengah bisa mengakomodasi keduanya… masuk kelas 250cc kok irit BBM…mau masuk kelas 150 cc kok performanya wah dan tenaga melimpah…. Bajaj melabelinya dengan nama Pulsar 200RS….(dulunya Pulsar 200SS)
Tampil gagah dengan  headlamp projector dan sepasang lampu senja  LED membuat tampilan terlihat bernilai…

Dibekali engine dengan kubikasi  199,5 cc FI dengan “trio” busi yang merupakan sebuah inovasi… mendapatkan akselerasi yang mumpuni dari 0~100 kpj hanya butuh waktu 9,8 detik saja…dan yang lebih yahud lagi kecepatan puncak yang bisa diraihnya adalah  140 km / jam….!!
Infonya di sektor pengereman sudah aplikasikan rem ABS yang merupakan perangkat wajib di India khabarnya…

Sedikit ber-nostalgia dengan motor masa lalu… berikut data top speed nya (speedo)

  • Duke 200… top speed = 136 km/jam
  • P200 NS… top speed =  133km/jam
  • Scorpio225… top speed =  125km/jam
  • Tiger200… top speed =  130km/jam
  • CB150R… top speed = 135 km/jam
  • CBR150R… top speed = 137 km/jam
  • R15…..top speed = 133 km/jam
  • NVL15… top speed = 132 km/jam

Performa dikelas itu saja berada di 130-an kpj….P200RS diangka 140-an…yang lain terlihat memble…

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Suzuki Pastikan Jimny 3-Door di Indonesia Aman Dari Recall

RiderTua.com - Suzuki sempat melakukan penarikan terhadap Jimny 3-door di Australia beberapa bulan lalu. Belum lagi dengan adanya recall dua…

19 April 2024

Tesla Tunda Pengiriman Cybertruck Akibat Pedal Gas Bermasalah

RiderTua.com - Tesla menjadi salah satu merek mobil listrik yang cukup dikenal di seluruh dunia. Meski demikian, mereka juga dikenal…

19 April 2024

Chery dan Jaguar-Land Rover Bakal Kembangkan Mobil Listrik?

RiderTua.com - Chery telah menghadirkan sejumlah mobil listriknya di pasar global, termasuk Omoda E5. Meski demikian, mereka terbuka bagi merek…

19 April 2024

Alex Rins Berharap Banyak Pada Tes yang Dilakukan Cal Crutchlow di Barcelona

RiderTua.com - Setelah gagal menggelar tes di Portimao karena cuaca buruk dan kemudian COTA menjadi akhir pekan yang menyedihkan bagi…

19 April 2024

Suzuki Telah Mengirim 400 Unit Jimny 5-Door ke Konsumen Indonesia

RiderTua.com - Suzuki masih berusaha untuk memenuhi tingginya permintaan Jimny 5-door di Indonesia. Walau dengan antisipasi sebelumnya, mereka mendapat penumpukan…

19 April 2024

Toyota Fortuner Kini Hadirkan Varian Hybrid!

RiderTua.com - Toyota Fortuner masih menjadi andalannya di segmen SUV ladder frame di Indonesia sampai sekarang. Hanya saja model ini…

19 April 2024