Categories: All News

Menunggu Lampu Ducati Ini "Di Contek" Motor Entry Level…. pasti maknyusss….!!!

Model motor-motor Ducati selalu menawan..khas eropa … bahkan pabrikan Jepang sering menjadikannya sebagai “panutan” dalam mengembangkan variannya…
Tanpa menyebut varian itu tentunya kita sudah pada tahu… dari desain bodi yang mirip sampai lampu yang nyrempet dikit modelnya…walau sedikit dimodifikasi…namun kesan “inspiratif’ dari desain motor eropa gak bisa dibohongi…
Seperti lampu Ducati Multistada 1200 di atas…apakah mungkin kedepan akan nongol di motor-motor Jepang…. bisa jadi ..dan mungkin saja…..

Apa saja yang bagus dari guratan desain lampu di atas…model menyipit mirip mobil masa kini..plus susunan lampu yang lebih dari 1, entah itu LED atau mungkin kedepan akan ada trend baru misalnya laser…. bukan tidak mungkin harga piranti di atas semakin murah bin terjangkau…
Ingat-ingat saja artikel ini kalau nanti ada motor harga dibawah 25 juta aplikasikan model ginian…..Mungkin Opo Ora..???
Kalau saya sih Iyes…. 😀

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Pramac : Bagnaia Bisa Saja Menghindari Kecelakaan dengan Marc

RiderTua.com - Kemenangan pertama musim ini untuk tim Pramac dan Jorge Martin, kandidat gelar MotoGP 2024 dan mengincar tujuan bersejarah: tim…

29 Maret 2024

Pedro Acosta Bisa Menang di Jerez, Tapi Kata Siapa?

RiderTua.com - Baru dua seri berlalu dan kecintaan banyak penggemar MotoGP terhadap Pedro Acosta sudah meroket. Bukan karena bakatnya saja,…

29 Maret 2024

Fermin Aldeguer Datang, Pramac Ducati Hengkang?

RiderTua.com - Bergabungnya Fermin Aldeguer dan dimana ditempatkan masih menjadi misteri... Bahkan kolaborasi Ducati dan tim Pramac juga masih belum…

29 Maret 2024

Marco Bezzecchi Ada Masalah dengan Kopling Ducati

RiderTua.com - Marco Bezzecchi sedang berjuang untuk bertarung di barisan depan di musim MotoGP 2024. Pembalap VR46 memiliki masalah dengan…

29 Maret 2024

Aleix Espargaro : Tidak Ada yang Menyangka Pedro Acosta dan KTM Akan Sekuat Itu

RiderTua.com - Aleix Espargaro salah satu dari pembalap senior yang memuji setinggi langit penampilan pembalap baru dari negaranya, Spanyol.. Pedro…

28 Maret 2024

Honda Sulit Kompetitif : Part Baru di Portimao Tidak Banyak Membantu

RiderTua.com - Pekerjaan pengembangan Honda di MotoGP mengalami kesulitan. Seperti di Qatar, pada balapan akhir pekan Portugal, tidak banyak yang…

28 Maret 2024