Categories: YAMAHA

Filosofi Yamaha Ke Balap…. Honda Ke irit… Diadu Yo Lucu…Ora Iso Coy…….!!!

Nmax Speed
Yamaha dan Honda Dua pabrikan yang beda Filosofi dan pendekatan performa…namun kenyataanya dan realitanya mereka diadu…..jadinya lucu… ambil contoh NMAX dengan PCX… R25 dengan CBR250………  😀
Motor yang dibuat Yamaha orientasinya pasti ke balap …. sebut saja R25… dan Yang terakhir NMAX…

Setiap penjelasan fitur produknya yamaha selalu bilang teknologi balap terutama pada NMAX walau dia skutik..!! ….
Honda ada juga penyebutan istilah balapnya namun terlihat “tertahan” sesuatu… ambil contoh pada CBR 250…penekanannya masih pada “Irit” dan paparan itu disampaikan saat peluncuran CBR250 dual keens…ingat to..?

Segala sesuatu memang harus konsisten dan Honda kelewat konsisten..sehingga pada varian sportnya pun pendekatannya masih ke efisiensi….
Sedangkan Yamaha bahkan di NMAX pun pasti dikaitkan dengan balap…entah itu sebagai pemanis atau kenyataan memang begono…pastinya itulah gaya mereka ‘jualan’…

Kenapa NMAX gak mau disandingkan dengan PCX dan dia bilang buat “aliran” baru…? mereka gak mau tenggelam oleh “image” PCX..karena jika adu efisien pasti kemungkinan akan kalah mindset…. Atau ……
Perlukah kita adu lomba irit keduanya… ora iso coy… 😀

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Fermin Aldeguer Datang, Pramac Ducati Hengkang?

RiderTua.com - Bergabungnya Fermin Aldeguer dan dimana ditempatkan masih menjadi misteri... Bahkan kolaborasi Ducati dan tim Pramac juga masih belum…

29 Maret 2024

Marco Bezzecchi Ada Masalah dengan Kopling Ducati

RiderTua.com - Marco Bezzecchi sedang berjuang untuk bertarung di barisan depan di musim MotoGP 2024. Pembalap VR46 memiliki masalah dengan…

29 Maret 2024

Aleix Espargaro : Tidak Ada yang Menyangka Pedro Acosta dan KTM Akan Sekuat Itu

RiderTua.com - Aleix Espargaro salah satu dari pembalap senior yang memuji setinggi langit penampilan pembalap baru dari negaranya, Spanyol.. Pedro…

28 Maret 2024

Honda Sulit Kompetitif : Part Baru di Portimao Tidak Banyak Membantu

RiderTua.com - Pekerjaan pengembangan Honda di MotoGP mengalami kesulitan. Seperti di Qatar, pada balapan akhir pekan Portugal, tidak banyak yang…

28 Maret 2024

Hyundai Siap Tingkatkan Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Penjualan mobil listrik Hyundai masih cukup bagus di Indonesia meski dengan kondisi pasarnya selama bulan lalu. Tapi setidaknya…

28 Maret 2024

Hyundai Kembali Menguji Palisade Facelift di Jalan

RiderTua.com - Hyundai mungkin memiliki divisi mobil mewahnya sendiri, yaitu Genesis. Tapi bukan berarti mereka hanya mengandalkan divisinya saja di…

28 Maret 2024