Categories: All News

Rocker Arm & Offset cylinder Yamaha dan Honda… Duluan Honda tapi Siapa Punya Hak Patent…????

Roller Rocker Arm

Pertama kali Honda  pakai Roller Rocker Arm pada Honda Kharisma sedangkan Yamaha dipakai pada Jupiter MX, dimana tujuannya adalah sama yaitu mengurangi gesekan (Low Friction) dan  memaksimalkan tenaga dari mesin ujung-ujungnya…
Dipatenkan oleh Noriyuki Miyamura & Shuji Nagano ( Mitsubishi Jidosha Kogyo Kabushiki Kaisha)
Bagaimana dengan Offset cylinder…?

Offset cylinder tujuannya  yaitu meminimalisir noise dan vibrasi pada piranti yang bergerak pada stang piston dimana tujuannya juga  memaksimalkan tenaga dari mesindengan cara sumbu cylinder body dan crankshaft tidak segaris/offset… wah kena semprit hakim garis dong kalau offside…  😀
Kalau Honda sejak Honda Grand Vario series sudah aplikasikan sedangkan Yamaha kalau tidak salah era Blue core… baru pakai…siapa yang patentkan..?

Nomor patent US5816201 A pada 6 oktober 1998 oleh Edward A. Garvin

Artinya semua demi tujuan yang sama..kearah lebih baik bagi cara kerja mesin itu sendiri…. podo apik-e kang….  😀

*mohon maaf jika ada kesalahan penulisan hak cipta

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Semua Rider Mengincar Tempat Enea Bastianini di Ducati

RiderTua.com - Mengenai performa kuat Enea Bastianini musim ini, usai GP Amerika Michael Laverty mengatakan, "Senang melihat performa Enea. Dia…

23 April 2024

Yamaha Bolt R-Spec : Motor Bobber Baru yang Harganya Rp 140 Jutaan

RiderTua.com - Motor bobber yang punya ciri khas tersendiri, kini Yamaha meluncurkan Bolt R-Spec yang dapat model baru tahun 2024.…

23 April 2024

Honda Catatkan Hasil Penjualan Mobil yang Bagus Bulan Lalu

RiderTua.com - Honda mungkin juga mengalami perlambatan penjualan mobil di Indonesia sepanjang kuartal pertama tahun ini. Tapi setidaknya hasil yang…

23 April 2024

BYD akan Merilis Pikap D-Cab Terbarunya Minggu Ini

RiderTua.com - BYD telah dikenal dengan mobil listriknya di pasar global, dari hatchback, sedan, sampai SUV telah dijualnya. Namun hanya…

23 April 2024

Chery akan Hadirkan MPV Terbaru Melalui Exeed

RiderTua.com - Chery memang dikenal dengan sejumlah model yang dijualnya di pasar. Meski mereka juga memiliki merek mobil lainnya, salah…

23 April 2024

5 Tim MotoGP Ini Bisa Mengalami Perubahan Besar di 2025

RiderTua.com - Dengan hanya 6 pembalap yang dipastikan berada di grid MotoGP 2025 sejauh ini dan 3 tim satelit yang…

23 April 2024