Motor Yamaha Rossi dan Lorenzo sudah Ready fully seamless gearbox… Ancaman Serius Buat Marquez….!!!

Yamaha fully seamless gearbox

Musim balap 2014 lalu…walau Yamaha tidak sepenuhnya mengaplikasikan  seamless gearbox (upshift tanpa  kopling , saat downshift masih  tekan kopling).. namun terlihat di sisa atau akhir musim lalu Yamaha  kompetitif… kini dengan keinginan Valentino Rossi untuk capai kemenangan ke 10 dan target Lorenzo untuk mendapatkan title juara dunia ke 5 kalinya di kelas yang berbeda sepertinya akan terwujud….

Penyempurnaan cornering speed dan improvement di titik lemah pada akhir musim lalu memperlihatkan hasil yang signifikan..dan ini pulalah yang membuat kepercayaan diri Rossi semakin tinggi untuk  musim ini….sangat termotivasi dan menjadi kondisi puncak untuk mendobrak kekuatan Tim Repsol Honda….Bakalan Seru nih tahun ini….!!!

Apalagi menurut infonya kini M1 sudah hampir siap aplikasikan penuh seamless gearbox-nya plus perubahan swingarm dan chassis…dalam pengembangan motor untuk musim 2015..
Dimana dengan seamless gearbox ini rider tidak perlu tekan kopling untuk perpindahan giginya…
Motor Honda dan Ducati saat upshift dan downshift gak butuh yang namanya kopling, sedangkan Yamaha 2014 “otomatis”nya hanya  untuk upshift, dimana downshifting-nya  masih  secara manual alias dengan bantuan kopling….kini Yamaha sudah bisa melakukan di kedua kondisi itu..Walau sistem gearbox Yamaha tidak seperti yang dimiliki Honda dan Ducati namun dengan pengembangan sendiri dipastikan akan sesuai dan aman diaplikasikan ke motor M1…. daripada contek atau PnP punya RC213V 😀
Menurut Yamaha MotoGP Group Leader Kouichi Tsuji perubahan mekanikal dan teknologi baru akan disematkan pada motor M1 pada musim 2015 ini…demi mengembalikan tahta Juara dunia tahun ini….!!!

” Yamaha hanya kehilangan 2 detik dari Honda tahun 2014 kemarin….!!! “

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Kolaborasi Yamaha dengan FILA, Luncurkan Fazzio Edisi Spesial

RiderTua.com - Salah satu skutik Yamaha yang berkolaborasi dengan FILA yakni sebuah brand fashion terkenal, menghasilkan edisi spesial dari Fazzio…

25 April 2024

CEO Ducati : Performa Marc Marquez Tidak Bisa Disamakan dengan Pembalap GP24

RiderTua.com - Marc Marquez mengukuhkan dirinya sebagai pembalap GP23 tercepat pada 3 seri pertama MotoGP musim 2024. CEO Ducati Claudio…

25 April 2024

Neta Memulai Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Akhirnya Neta dapat memulai perakitan mobil listriknya di Indonesia setelah memulai penjualannya sejak tahun lalu. Walau mereka baru…

25 April 2024

Citroen e-C3 Siap Diproduksi di Indonesia!

RiderTua.com - Walau Citroen mengimpor seluruh mobilnya dari luar negeri, modelnya dapat dijual dengan harga cukup terjangkau. Tentunya dengan kualitasnya…

25 April 2024

Aleix Espargaro : Fabio Quartararo Bertahan di Yamaha Bukan Hanya Karena Uang

RiderTua.com - Fabio Quartararo memilih tetap bertahan dengan Yamaha meski performa M1 sangat mengecewakannya. Aleix Espargaro ikut mengomentari hal ini, pembalap…

25 April 2024

Penjualan Mobil Listrik Ditargetkan Bisa Mencapai 17 Juta Unit?

RiderTua.com - Sejauh ini penjualan mobil listrik di seluruh dunia masih cukup bagus, walau dengan adanya penurunan tren di Eropa…

25 April 2024