Categories: All News

Kasta Dalam Roda Dua….Ada…. Tapi Tidak Teraba…???

 Saat ada rombongan besar moge menderu RT hanya bisa melongo menyaksikan raungan mesin multi silinder mereka… suaranyapun bikin bergetar …sesaat RT pun “menerawang” dan memastikan sampai tua bangka-pun gak akan kesampaian beli moge… bisa… tapi saat masih jomblo dulu… 🙂
Apakah ini takdir…?  dilahirkan dengan “kasta” saat ini…sementara mereka pakai motor 100juta…aku hanya bisa naik motor 15 juta saja…… namun yaa sudahlah… 😀

Kasta Dalam produsen Roda Dua…

Nah ini satu lagi renungan yang menarik… kalau melihat kasta tadi dalam sejarah Hindu di India… Para Raja disana istana-nya indah megah… sedangkan rakyat jelata-nya sungguh kontras…. dengan kasta tadi..kemungkinan yang kaya akan tetap memperoleh keturuan /jodoh “kasta” kaya… yang miskin tetap miskin….
Bagaimana dengan Pabrikan roda dua… Apakah pabrikan besar semakin besar dan besar…. serta semakin kuat saja… yang kecil makin terpuruk… apalagi ada beberapa pabrikan yang gulung tikar…dan balik ke negaranya..
Apakah itu Kasta….?  emboh lah… takdir kaleee 😀
#hanya sebuah analogi

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

CEO Ducati : Performa Marc Marquez Tidak Bisa Disamakan dengan Pembalap GP24

RiderTua.com - Marc Marquez mengukuhkan dirinya sebagai pembalap GP23 tercepat pada 3 seri pertama MotoGP musim 2024. CEO Ducati Claudio…

25 April 2024

Neta Memulai Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Akhirnya Neta dapat memulai perakitan mobil listriknya di Indonesia setelah memulai penjualannya sejak tahun lalu. Walau mereka baru…

25 April 2024

Citroen e-C3 Siap Diproduksi di Indonesia!

RiderTua.com - Walau Citroen mengimpor seluruh mobilnya dari luar negeri, modelnya dapat dijual dengan harga cukup terjangkau. Tentunya dengan kualitasnya…

25 April 2024

Aleix Espargaro : Fabio Quartararo Bertahan di Yamaha Bukan Hanya Karena Uang

RiderTua.com - Fabio Quartararo memilih tetap bertahan dengan Yamaha meski performa M1 sangat mengecewakannya. Aleix Espargaro ikut mengomentari hal ini, pembalap…

25 April 2024

Penjualan Mobil Listrik Ditargetkan Bisa Mencapai 17 Juta Unit?

RiderTua.com - Sejauh ini penjualan mobil listrik di seluruh dunia masih cukup bagus, walau dengan adanya penurunan tren di Eropa…

25 April 2024

Citroen C3 Aircross akan Dikirim ke Konsumen Bulan Depan

RiderTua.com - Citroen kini menghadirkan varian baru lainnya dari C3 di Indonesia, yaitu Aircross. Layaknya C5 Aircross yang sebelumnya dirilis,…

25 April 2024