Categories: All News

Beli 1 Mobil di Singapura = beli 5 Mobil Di Indonesia… !!! Kalau Motor Piye…???

mobilio

Mobil ini di Indonesia dibanderol 200 jutaan…namun kita akan terhenyak kalau unit ini dilego di Singapura… harganya melonjak 5 kali lipat…dan menjadi 1 Milyar…. gendeng pora…!!!
Adapun penyebab kepemilikan kendaraan disana mahal adalah karena biaya-biaya berikut…

  • Pajak Kendaraan
  • Biaya izin penggunaan mobil selama 10 tahun
  • Pajak jalan
  • Pajak pendaftaran kendaraan.

Wajar jika Singapura memperketat populasi apapun karena luasan wilayahnya yang mungil… mungkin sebesar satu provinsi di negara kita…

Namun bagaimana jika hal itu diterapkan di Jakarta..?
Seperti kita ketahui harga OTR kendaraan akan murah di sana..dan ketika sampai kedaerah akan naik…selisih 10% an… bagaimana jika dibalik..? didaerah lebih murah…? Opo mungkin…???
Penerapan kendaraan yang sudah berumur juga unik di Singapura…

  • Mobil usia > 10 tahun kena biaya izin penggunaan tambahan
  • Secara periodijk  wajib check kondisi kendaraannya ke bengkel khusus yang sudah ditunjuk pemerintah Singapura.
  • Mobil Antik ? ada pajak khusus dan pajak tetk bengek yang  sangat besar…  M
  • Mobil > 35 tahun  hanya boleh dikendarai 45 hari   dalam satu tahun.  dan surat izin  khusus …

Biyuh ketat benar… namun jika diterapkan di Ibukota syaratnya akomodasi nya harus mirip Singapura loh ya…. berikut prasarana jalan…baru boleh diterapkan…kalau masih seperti sekarang… yo..nanti dulu…

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Aleix Espargaro : Tidak Ada yang Menyangka Pedro Acosta dan KTM Akan Sekuat Itu

RiderTua.com - Aleix Espargaro salah satu dari pembalap senior yang memuji setinggi langit penampilan pembalap baru dari negaranya, Spanyol.. Pedro…

28 Maret 2024

Honda Sulit Kompetitif : Part Baru di Portimao Tidak Banyak Membantu

RiderTua.com - Pekerjaan pengembangan Honda di MotoGP mengalami kesulitan. Seperti di Qatar, pada balapan akhir pekan Portugal, tidak banyak yang…

28 Maret 2024

Hyundai Siap Tingkatkan Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Penjualan mobil listrik Hyundai masih cukup bagus di Indonesia meski dengan kondisi pasarnya selama bulan lalu. Tapi setidaknya…

28 Maret 2024

Hyundai Kembali Menguji Palisade Facelift di Jalan

RiderTua.com - Hyundai mungkin memiliki divisi mobil mewahnya sendiri, yaitu Genesis. Tapi bukan berarti mereka hanya mengandalkan divisinya saja di…

28 Maret 2024

Alasan BMW Belum Umumkan Harga i5 di Indonesia

RiderTua.com - BMW telah meluncurkan i5 di Indonesia sebagai model baru untuk menambah lebih banyak line-up mobil ramah lingkungannya. Mobil…

28 Maret 2024

Mobil Baru Mercedes-Benz yang akan Diluncurkan di Indonesia Tahun Ini

RiderTua.com - Mercedes-Benz telah meluncurkan dua mobil baru di Indonesia, yaitu GLA Facelift dan GLE model terbaru. Meskipun begitu, mereka…

28 Maret 2024