Categories: All News

Denda 500 ribu Bagi Motor Yang Melintas Bundaran HI….

bundaran HI

Setelah melalui masa “Sosialisasi” selama sebulan akhirnya menjadi tindakan reel bagi pelanggar kawasan bebas motor yaitu antara Bundaran HI hingga Jalan Merdeka Barat mulai minggu besok 18 Januari 2015… sangsi pelanggaran yang dikenakan berupa tilang dan denda sebesar Rp 500 ribu…

Menurut kepala bidang Humas Polda MetroJaya Kombes Martinus Sitompul Pelarangan motor melintas dijalan protokol ternyata memang efektif mengurangi tingkat kemacetan hingga 40%…
Namun tak pelak akibat volume kendaraan di jalan Protokol yang ditekan mengakibatkan membengkaknya jumlah arus kendaraan di jalur alternatif… dan tentu saja macetnya akan berpindah…namun keadaan ini akan bersifat sementara dan akan lancar dengan sendirinya , katanya…..?
Walau perluasan area bebas motor ini akan diperluas namun hingga saat ini masih ditunda untuk jalan lainnya…menunggu kesiapan transportasi publik alternatif dan armada gratis dari pemerintah…. siap-siap saja nantinya diseluruh jalan besar akan bebas motor di Jakarta…. trus motor-motor akan mutar-mutar dulu gitu kali yak… jadi tim satelit duong kalau di motoGP ………….

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Tesla Turunkan Harga Mobil Listriknya Lagi?

RiderTua.com - Tesla masih memimpin penjualan mobil listrik secara global pada kuartal pertama tahun ini. Seharusnya mereka sudah dapat mempertahankan…

24 April 2024

Honda Mobilio Baru Terjual 194 Unit di Q1 2024

RiderTua.com - Honda telah mencatatkan hasil penjualan yang cukup bagus sepanjang Maret lalu. Dengan lebih dari 10 ribu unit mobil…

24 April 2024

‘Rolling in the City’ dengan New Honda Stylo 160

RiderTua.com - Kemarin Selasa 23/04, MPM Honda Jatim mengadakan acara rolling city bersama skutik premium fashionable mereka yakni New Honda…

24 April 2024

Citroen Resmi Rilis C3 Aircross di Indonesia!

RiderTua.com - Citroen akhirnya meluncurkan mobil terbarunya di Indonesia, yaitu C3 Aircross. Mobil SUV ini menjadi varian baru lainnya dari…

24 April 2024

Pedro Acosta : Tahun Lalu Performa RC16 di Jerez Bagus Itu Memotivasiku

RiderTua.com - 2024 bisa dibilang tahunnya Pedro Acosta. Rookie dari tim GASGAS-Tech3 itu tampil impresif dalam 3 seri MotoGP pertama…

24 April 2024

Toprak Razgatlioglu : Aku Hampir Menangis, Banyak Orang Jerman Mendukung Saya!

RiderTua.com - Setelah finis ke-2 pada race pertama hari Sabtu, Toprak Razgatlioglu menyelesaikan superpole race pada Minggu pagi di posisi…

24 April 2024