Categories: All News

Premium(RON 88) Merusak O2 sensor dan Catalytic Converter

Kawasaki ZX10 Launch 2004

 

Membaca pembahasan tentang mesin jadi ngeh akhirnya jika BBM premium itu dalam jangka tertentu akan merusak komponen seperti O2 sensor dan Catalytic Converter …memang kualitas RON 88 di negeri kita cenderung tidak stabil…apalagi semua sistem pembakaran kedepan semua sudah aplikasikan Injeksi…

Menurut beberapa mekanik, RON 88 adalah salah satu jenis BBM yng tidak begitu sempurna, kerusakan  pada O2 sensor dan catalytik converter disinyalir berasal dari kualitas BBM ini dimana bagian ini akan lebih cepat rusak …atau buntu, biasanya kalau sudah gini akhirnya dilepas, karena alat-alat ini tentunya tidak mudah untuk mendapatkannya, dan harganya tidak murah selain itu kerugiannya adalah jika dilepas maka performa motor tidak akan seperti sedia kala…

Jadi apakah penghapusan Premium secara teknis akan menuju ke arah “kebaikan” buat motor kita…??? hanya mekanik dan pe bengkel yang tahu… 🙂

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Toyota Dkk Tidak Naikkan Harga Small SUV Bulan Ini

RiderTua.com - Toyota memang memiliki berbagai macam model SUV yang dijualnya di Indonesia. Seperti small SUV Raize yang dijual bersama…

16 April 2024

Cara Enea Bastianini Menghemat Ban, Mulai ‘Ngepush’ Pada 8 Lap Terakhir

RiderTua.com - Setelah meraih dua kali podium berturut-turut, Enea Bastianini berhasil menempati peringkat 2 di klasemen. Rider pabrikan Ducati itu…

16 April 2024

Motor Adventure Baru MV Agusta LXP Enduro Veloce, Versi untuk Jalan Raya

RiderTua.com - Pabrikan asal Italia yakni MV Agusta kembali meluncurkan motor adventure baru dengan nama MV Agusta LXP Enduro Veloce…

16 April 2024

Pedro Acosta : Maverick Vinales Benar-benar Tak Tersentuh

RiderTua.com - Saat start di GP Amerika, Pedro Acosta melesat bak roket dan langsung memimpin balapan untuk beberapa lap. Saat…

16 April 2024

All New Mitsubishi Triton Raih Lima Bintang Dari Tes Tabrak Australasian NCAP

RiderTua.com - Mobil pikap Mitsubishi, yaitu Triton, telah mendapatkan model generasi terbarunya sejak tahun lalu di Thailand. Pikap double cabin…

16 April 2024

Suzuki Naikkan Harga Baleno, Kompetitornya Masih Pertahankan Harga Lamanya

RiderTua.com - Suzuki telah menaikkan harga sejumlah mobilnya di Indonesia, baik model MPV maupun SUV. Kini giliran Baleno Hatchback yang…

16 April 2024