Cuma Gini Perlawanan Honda Beat Terhadap "Iklan" Mio Blue Core…???

honda-beat-esp-dan-beat-pop-esp

Ketika Yamaha gencar dengan mesin dan teknologi terbarukan yaitu Blue Core.. pastinya kita berharap perlawanan Honda di sektor ini akan lebih sengit lagi…
Bukan ditinjau dari segi fitur karena sudah pasti Honda lebih variatif fitur dan pilihannya termasuk rentang harga yang bervariasi…namun yang RT soroti adalah dari segi “Gimmick”-nya… 😀

Apa saja yang dilakukan Honda?…tentu saja karena Teknologi mesin Beat ini muncul duluan maka kesannya hanya mengulang “iklan” yang sudah-sudah… namun ada sedikit yang menarik yaitu peningkatan efisiensi dari model beat FI lama… :

  • Teknologi Enhanced Smart Power (eSP) sama pada  Honda Vario 125, warisan  Honda PCX 125
  • Dengan eSP pembakaran maksimal,efisien, low friction dan optimalisasi energi dan hemat 9% dari model lawas…
  • Mileage 1:63 km…

Gimana lebih nampol iklan Mio atau Beat…???  jelas lebih irit yang… itu kan

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Tesla Tunda Pengiriman Cybertruck Akibat Pedal Gas Bermasalah

RiderTua.com - Tesla menjadi salah satu merek mobil listrik yang cukup dikenal di seluruh dunia. Meski demikian, mereka juga dikenal…

19 April 2024

Chery dan Jaguar-Land Rover Bakal Kembangkan Mobil Listrik?

RiderTua.com - Chery telah menghadirkan sejumlah mobil listriknya di pasar global, termasuk Omoda E5. Meski demikian, mereka terbuka bagi merek…

19 April 2024

Alex Rins Berharap Banyak Pada Tes yang Dilakukan Cal Crutchlow di Barcelona

RiderTua.com - Setelah gagal menggelar tes di Portimao karena cuaca buruk dan kemudian COTA menjadi akhir pekan yang menyedihkan bagi…

19 April 2024

Suzuki Telah Mengirim 400 Unit Jimny 5-Door ke Konsumen Indonesia

RiderTua.com - Suzuki masih berusaha untuk memenuhi tingginya permintaan Jimny 5-door di Indonesia. Walau dengan antisipasi sebelumnya, mereka mendapat penumpukan…

19 April 2024

Toyota Fortuner Kini Hadirkan Varian Hybrid!

RiderTua.com - Toyota Fortuner masih menjadi andalannya di segmen SUV ladder frame di Indonesia sampai sekarang. Hanya saja model ini…

19 April 2024

Augusto Fernandez : Sekarang Pedro Acosta Adalah Pembalap Terbaik di Pabrikan KTM

RiderTua.com - Ketika rekan setimnya di GasGas Tech3 Pedro Acosta merayakan podium (finis ke-2) di COTA, Augusto Fernandez hanya mampu…

19 April 2024