Categories: All News

Buruh Demo Pakai Ninja 250R… Yo Biasa ajaaaa… Sopo Sing Nglarang…???

 

Saat demo buruh di depan Istana negara dengan tuntutan  upah minimum provinsi (UMP) sebesar Rp 3 juta mendapat sorotan netizen khususnya di media sosial…bahkan para blogger dan media mainstream-pun sebagian mengangkat tema kontradiksi drama “rakyat miskin” ini…ada yang salah…?
Tidak ada yang salah baik “pelaku” ataupun “pengamat” ..memang kedua belah pihak ada benar dan salahnya…ada beberapa kemungkinan disini…

Pertama buruh atau lebih tepatnya anggota serikat pekerja itu terdiri dari beberapa golongan biasanya dibawah manager… .memang secara tema demo itu tidak “match” jika saat aksinya yang dipakai motor mahal, namun pastinya sang empunya Ninja tidak akan memikirkan faktor ini..bisa spontanitas atau karena memang ingin pamer..atau itu satu-satunya motor miliknya…. 🙂
Ada anggota serikat di sebuah pabrik  seorang Kepala Bagian…gajinya diatas 5 juta…belum berkeluarga…trus apakah dia gak bisa beli Ninja..?  apakah dia gak boleh ikut demo..? sebagai anggota serikat ada waktunya dia wajib ikut demo…!
Tentunya kita harus lihat sesuatu jangan yang dipermukaan saja..harus dilihat secara menyeluruh sampai ke dalam… siapa tahu juga tuh motor orang tua… 🙂
Intinya biar mekanisme yang bekerja…kalau dilihat biaya hidup sudah tidak/kurang pantas memang sudah sewajarnya diadakan penyesuaian…kalau setelah dikaji ternyata  gaji mereka cukup, pastinya pengusaha tidak akan mau menaikan upahnya… semua ada ‘alat ukur’nya… jangan lihat motor Ninjanya

Bagi “pengamat” bijimane ?…dia tidak salah juga…kalau RT lihat sih itu sebuah kritikan pedas… tapi mbok ya jangan dipukul rata gitu, kan yang pakai Ninja gak ada 50% tooo… kecuali yang demo makai Ninja semua 😀
Karena nila setitik, rusak susu sebelanga…!!!

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Wuling Dkk Tawarkan Diskon Untuk Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Wuling masih menjadi pemimpin penjualan mobil listrik di Indonesia pada Maret lalu. Binguo yang mampu menjadi model BEV…

18 April 2024

Hyundai, Kia, dan Toyota Hadirkan Diskon Untuk MPV Mewahnya

RiderTua.com - Hyundai tidak hanya menghadirkan low MPV Stargazer di Indonesia, tetapi juga MPV mewah Staria. Nyatanya model ini hadir…

18 April 2024

Marc Marquez Bahagia: Di Qatar Duel Melawan Martin, di Portimao Bertarung dengan Pecco!

RiderTua.com - Marc Marquez kehilangan peluang meraih kemenangan di GP Amerika karena masalah pengereman, sehingga rider Gresini Ducati itu gagal…

18 April 2024

Siap Dibawa Trabasan! Modifikasi Honda CB350 RS Jadi Motor Scrambler

RiderTua.com - Dirt Freak Jepang yang menyediakan banyak sparepart modifikasi, kini mereka mengenalkan Honda CB350 RS yang telah dimodifikasi menjadi…

18 April 2024

Toyota Alphard Masih Memiliki Banyak Pesanan di Indonesia

RiderTua.com - Toyota memang cukup sukses dalam menjual mobil di Indonesia, terbukti dengan angka penjualannya yang tinggi selama ini. Bahkan…

18 April 2024

Daihatsu Sigra yang Memimpin Penjualan Mobil LCGC Bulan Lalu

RiderTua.com - Tidak bisa dipungkiri kalau Daihatsu mampu menjadi salah satu merek mobil terlaris di Indonesia. Walau mereka lebih unggul…

18 April 2024