Categories: YAMAHA

Yamaha Mio 125 M3 Blue Core… Aplikasikan Side Stand Swicth Juga akhirnya….

sidestand swicth mio blue core

 

Akhirnya Yamaha “membalas” juga fitur -fitur kompetitornya seperti side stand swicth yang telah lama dipakai lawan-lawannya…walau terkesan lambat namun langkah ini lumayan membuat kesan fitur komplit pada skutik entry levelnya ini penambahan nilai dari varian generasi ke 3 ini sudah pasti…..

 

Fitur lainnya adalah indikator riding eco…entah ini merupakan teknologi canggih atau sistem lama yang diperbaharui..namun untuk riding ECO secara manual di dasboard sudah ada pada varian motor lawas namun hanya dengan petunjuk warna pada jarum speedometer dimana dengan kecepatan 30-60 adalah termasuk ECO RIDING dikasih warna hijau…mungkin dengan cara kerja ini namun dihubungkan dengan sensor kecepatan dan lampu indikator… inovatif…

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Fermin Aldeguer Datang, Pramac Ducati Hengkang?

RiderTua.com - Bergabungnya Fermin Aldeguer dan dimana ditempatkan masih menjadi misteri... Bahkan kolaborasi Ducati dan tim Pramac juga masih belum…

29 Maret 2024

Marco Bezzecchi Ada Masalah dengan Kopling Ducati

RiderTua.com - Marco Bezzecchi sedang berjuang untuk bertarung di barisan depan di musim MotoGP 2024. Pembalap VR46 memiliki masalah dengan…

29 Maret 2024

Aleix Espargaro : Tidak Ada yang Menyangka Pedro Acosta dan KTM Akan Sekuat Itu

RiderTua.com - Aleix Espargaro salah satu dari pembalap senior yang memuji setinggi langit penampilan pembalap baru dari negaranya, Spanyol.. Pedro…

28 Maret 2024

Honda Sulit Kompetitif : Part Baru di Portimao Tidak Banyak Membantu

RiderTua.com - Pekerjaan pengembangan Honda di MotoGP mengalami kesulitan. Seperti di Qatar, pada balapan akhir pekan Portugal, tidak banyak yang…

28 Maret 2024

Hyundai Siap Tingkatkan Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Penjualan mobil listrik Hyundai masih cukup bagus di Indonesia meski dengan kondisi pasarnya selama bulan lalu. Tapi setidaknya…

28 Maret 2024

Hyundai Kembali Menguji Palisade Facelift di Jalan

RiderTua.com - Hyundai mungkin memiliki divisi mobil mewahnya sendiri, yaitu Genesis. Tapi bukan berarti mereka hanya mengandalkan divisinya saja di…

28 Maret 2024