Categories: All News

BBM Naik Cuma Rp 2 ribu saja…Harga Eceran Rp 9 ribu…! Gak Ada Artinya…?

Subsidi BBM alias bantuan Pemerintah terhadap BBM sedikit demi sedikit kian dikurangi, dari rencana naik 3 ribu perliternya kini diambil jalan tengah 2 ribu… entah akan naik lagi atau tidak… sebagai rakyat yang memang “ogah” dan Malas mikirin hal gituan kadang banyak reaksi yang akan timbul..dari mangkel…ada yang masa bodoh..atau semakin ketat dalam pengeluaran biaya operasional harian untuk alokasi BBM…

Namun balik lagi disini terlihat sebuah ketimpangan jika melihat ilustrasi diatas….yang punya mobil dan motor kok sama saja harganya…??
Mobil bahkan lebih rakus BBM..itu sebenarnya yang perlu dicermati…dan bukan perkara mudah..beberapa wacana pembatasan BBM untuk mobil terlihat gagal…
Memang ada beberapa yang merasa mampu tanpa disuruh isi pertamax… namun ada yang gak peduli..sebenarnya mudah kok tanpa regulasi apapun yang mampu beli pertamax harus isi pertamax… yaitu dengan sangsi dari masyarakat… orang kaya yang pakai premium di Bully atau sangsi sosial lainnya… kalau “budaya ” ini dilakukan dengan kesadaran..gak perlu campur tangan pemerintah…

Sebenarnya BBM 20ribu per liter, bagi orang kaya gak ada artinya……… Kalau bagi Hamba..yaaa Jadi derita………. 😀

BBM LAMA BARU
BENSIN Rp6.500 Rp8.500
SOLAR Rp5.500 Rp7.500

 

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Jack Miller Mengakui Sulit Melawan Acosta, Kaget dengan Gaya Balapnya dan Ingin Belajar dari Rookie MotoGP Itu?

RiderTua.com - Jack Miller mengakui bahwa tidak ada peluang melawan Acosta, pembalap Australia itu terkesan dengan rookie GasGas di Portimao..…

29 Maret 2024

Hyundai Dapat Mengekspor Ioniq 5 N Rakitan Lokal?

RiderTua.com - Dengan Hyundai yang telah meluncurkan Ioniq 5 N di Korea Selatan, model ini akan dihadirkan di negara lainnya.…

29 Maret 2024

Kia EV9 Raih Gelar World Car of the Year Tahun 2024

RiderTua.com - Produk dari Kia sudah tidak bisa diragukan lagi soal kualitasnya. Terlebih dengan model BEV yang dijualnya sejauh ini,…

29 Maret 2024

Hyundai Ioniq 5 Mendapatkan Varian N Lebih Dulu Dari Ioniq 6

RiderTua.com - Hyundai telah meluncurkan Ioniq 5 N sebagai mobil listrik berperforma tinggi pertama dari divisi mobil sport N. Model…

29 Maret 2024

Hyundai Belum Memutuskan Harga Kona EV Terbaru

RiderTua.com - Hyundai Kona Electric generasi terbaru telah dihadirkan di Indonesia, hanya saja harga jualnya tidak ikut diumumkan. Meski mereka…

29 Maret 2024

Honda akan Merilis Lebih Banyak Mobil HEV?

RiderTua.com - Honda baru memiliki dua mobil hybrid yang dijual di Indonesia, yaitu CR-V dan Accord e:HEV. Meskipun dijual dengan…

29 Maret 2024