Categories: All News

Jika Bensin Mahal Pabrikan Motor "Gulung Tikar"….????

 

Sebuah statement menarik yang disuarakan oleh seorang pengamat energi Reforminer Institute bahwasanya “Jika BBM murah masyarakat akan boros  ….Jika BBM murah, masyarakat akan memilih kendaraan pribadi dibandingkan angkutan umum..” diluar sarana yang memang belum memadai, memang pernyataan ini ada benarnya… namun setelah dirunut sampai jauh pada akhirnya jika bensin “dimahalkan” maka pabrikan kendaraan akan kena imbasnya… 

Coba saja bila kedepan sarana umum memadai..nyaman ..aman dan murah…siapa yang mau beli kendaraan pribadi ?…wong bensin saja sudah mahal…belum beli kendaraannya… bisa jadi pemerintah akan menaikkan pajak kendaraan bermotor berlipat-lipat dan berlakukan masa berlaku kendaraan hanya berumur 20 tahun selebihnya harus dibuang jika sudah tua….
Pastinya walau masih lama saat itu akan datang juga…motor hanya sebagai Hobby..sedangkan buat transportasi pakai sarana umum…. jika sarana transportasi sudah canggih aman nyaman dan murah .
Sedangkan penjualan terbanyak saat ini pastinya penggunaan motor buat aktifitas sehari-hari…kalau gak perlu lagi..apa gak tikarnya digulung cak bro….???

Kalau bensin mahal yah terpaksa bonceng bertiga…. patungan bensinnya………. 😀

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Yamaha Bisa Ikuti Jejak Suzuki Keluar dari MotoGP?

RiderTua.com - Yamaha harus mengembangkan mesin V4 agar mempercepat kemajuan mereka, yang diharapkan akan membuat mereka bertahan di MotoGP dalam jangka…

20 April 2024

Hasil Superpole WSBK Belanda 2024

RiderTua.com, TT Circuit Assen - Hasil Superpole WSBK Belanda 2024 .. Sesi ini tetap berlangsung dalam kondisi basah.. Jonathan Rea…

20 April 2024

Hasil FP3 WSBK Belanda 2024

RiderTua.com, TT Circuit Assen - Hasil FP3 WSBK Belanda 2024 ... Sabtu (20/4/2024), Pembalap Aruba.it Racing , Nicolo Bulega, membuat…

20 April 2024

Marc Marquez : Di Texas Saya Memikirkan Podium.. Bukan Kemenangan!

RiderTua.com - Marc Marquez bisa merayakan kemenangan pertamanya bersama tim Gresini Ducati jika dia tidak crash beberapa saat setelah memimpin…

20 April 2024

Pengiriman Suzuki Jimny 5-Door Cukup Cepat Meski Inden Beberapa Bulan

RiderTua.com - Suzuki telah menghadirkan Jimny 5-door di Indonesia bulan Februari lalu dan disambut baik di pasarnya. Seperti model 3-door,…

20 April 2024

Toyota Umumkan Recall Prius Karena Ini

RiderTua.com - Toyota Prius masih menjadi salah satu mobil hybrid unggulannya di pasar global. Terlebih setelah modelnya memasuki generasi terbaru…

20 April 2024